SKRIPSI

Penulis / NIM
FAZARIL IGIRISA / 531410106
Program Studi
S1 - SISTEM INFORMASI
Pembimbing 1 / NIDN
TAJUDDIN ABDILLAH, S.Kom., M.Cs / 0008127805
Pembimbing 2 / NIDN
LILLYAN HADJARATIE, S.Kom., M.Si / 0017048001
Abstrak
Antrian yang timbul disebabkan oleh kebutuhan layanan yang melebihi kemampuan (kapasitas) fasilitas pelayanan, menunggu terlalu lama akan sangat membosankan bagi masyarakat hanya untuk menunggu antrian . Tujuan dari penelitian ini yaitu menerapkan metode Least Square pada sistem antrian SAMSAT. Metode penelitian yang digunakan yaitu R&D (Research and Development). Hasil dari peneltian ini berupa prediksi jumlah rata-rata tingkat kedatangan dan pelayanan yang diharapkan dapat membantu pihak kantor SAMSAT untuk mengetahui sewaktu-waktu akan terjadi antrian yang panjang dan membutuhkan penambahan pelayanan dalam mengatasi masalah antrian tersebut dengan melakukan analisis antrian nasabah. Kata Kunci : Antrian, R&D, Least Square, SAMSAT Kota Gorontalo
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011