SKRIPSI

Penulis / NIM
NURISDAYANTI BULANGO / 531411046
Program Studi
S1 - SISTEM INFORMASI
Pembimbing 1 / NIDN
DIAN NOVIAN, S.Kom., MT / 0024117503
Pembimbing 2 / NIDN
ROVIANA H DAI, S.Kom, MT / 0030018301
Abstrak
Pelayanan penempatan tenaga kerja adalah kegiatan untuk mempertemukan tenaga kerja dengan penyedia lapangan kerja, sehingga tenaga kerja dapat memperoleh pekerjaan yang sesuai dengan bakat, minat, dan kemampuannya, dan penyedia lapangan kerja dapat memperoleh tenaga kerja yang sesuai dengan kebutuhannya. Sistem pendukung keputusan merupakan salah satu alternatif dalam menentukan penilaian terhadap kompetensi dan kualitas yang dimiliki seorang calon tenaga kerja. Tujuan dari penelitian ini yaitu memberikan kemudahan dalam pengambilan keputusan dengan melakukan tiga tahapan seleksi yaitu seleksi berkas, psikotes, dan wawancara terhadap calon tenaga kerja. Penelitian ini menghasilkan penilaian terhadap calon tenaga kerja yang sesuai dengan kualifikasi dan kompetensi yang dibutuhkan, dan dapat membantu perusahaan-perusahaan yang membutuhkan pekerja. Kata Kunci : Tenaga Kerja, Sistem Pendukung Keputusan, Metode Profile Matching.
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011