SKRIPSI

Penulis / NIM
RIZKI IMULA / 531411154
Program Studi
S1 - SISTEM INFORMASI
Pembimbing 1 / NIDN
ARIP MULYANTO, M.Kom / 0023037603
Pembimbing 2 / NIDN
LILLYAN HADJARATIE, S.Kom., M.Si / 0017048001
Abstrak
INTISARI RIZKI IMULA.Sistem Informasi Budaya Gorontalo Berbasis Mobile (dibimbing oleh Bapak Arip Mulyanto, M.Kom dan Ibu Lillyan Hadjaratie, S.Kom., M.Si) Permasalahan pada peneltian ini adalah kepunahan budaya Gorontalo, terutama generasi sekarang yang tak lagi familiar dengan budaya, adat dan tradisi. Penelitian ini bertujuan untuk memudahkan akses pengenalan terhadap budaya Gorontalo dengan menggunakan aplikasi Sistem Informasi Budaya Gorontalo Berbasis Mobile. Pengembangan sistem ini menggunakan metode prototype. Hasil dari pengembangan sistem ini dapat memudahkan masyarakat Gorontalo mengakses budaya Gorontalo menggunakan sebuah aplikasi mobile. Kata Kunci :Budaya, prototype, aplikasi mobile.
Download berkas

ARSIP

2025
Skripsi tahun 2025
2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011