SKRIPSI

Penulis / NIM
FANDY SAPUTRA DG. AMANG / 531412065
Program Studi
S1 - SISTEM INFORMASI
Pembimbing 1 / NIDN
LILLYAN HADJARATIE, S.Kom., M.Si / 0017048001
Pembimbing 2 / NIDN
SITTI SUHADA, S.Kom., MT / 0028057802
Abstrak
Selama ini kegiatan susenas BPS di lapangan dalam pengambilan data sampel banyak data yang tidak tepat yang diberikan oleh responden, sering pula tercecernya kertas kuesioner survey sehingga semua itu menyebabkan dilakukannya kembali survey dilapangan dan membutuhkan waktu serta tenaga yang lebih banyak lagi. Selain itu data hasil survey langsung dikirim ke BPS pusat sehingga informasi kemiskinan yang dihasilkan hanya berupa rekapan data kemiskinan secara umum, hal ini menyebabkan pemerintah kota hanya mendapatkan data kemiskinan warga hanya secara umum saja, tetapi tidak mengetahui secara detail warga yang memiliki status kemiskinan. Dalam penelitian ini akan memberikan kemudahan dalam kegiatan susenas di lapangan serta dapat mengolah data susenas tersebut untuk mengetahui tingkat kemiskinan warga yang dapat digunakan untuk pengambilan kebijakan pemerintah kota dalam pemberian program penanggulangan kemiskinan (PRONAKIS) kepada warga miskin. Metode yang di gunakan dalam pengolahan data warga miskin menggunakan metode logika fuzzy Mamdani dan pengembangan sistem informasi menggunakan metode Prototype. Hasil dari penelitian ini adalah menyediakan aplikasi saat kegiatan susenas dilapangan serta dapat menentukan status tingkat kemiskinan untuk menjadi acuan pemerintah kota dalam kebijakan Pronakis. Kata Kunci : Kemiskinan, BPS, susenas, pronakis, logika fuzzy.
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011