SKRIPSI

Penulis / NIM
MOHAMAD AFRIANTO LAUPODE / 531416031
Program Studi
S1 - SISTEM INFORMASI
Pembimbing 1 / NIDN
ROVIANA H DAI, S.Kom, MT / 0030018301
Pembimbing 2 / NIDN
ALFIAN ZAKARIA, S.SI., M.T., MCE / 0020059003
Abstrak
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kendala yang sering dialami oleh Puskesmas Dungingi. Kendala yang sering dialami yakni dalam penyimpanan berkas atau catatan Rekam Medis pasien seiring waktu berjalan penyimpanan catatan rekam medis membutuhkan tempat penyimpanan yang besar serta dapat mengakibatkan tercecernya catatan rekam medis pasien. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah metode prototype. Hasil penelitian ini diperoleh hasil akhir berupa sistem rekam medis yang dapat dapat membantu dalam penyimpanan catatan rekam medis pasien di Puskesmas Dungingi Kota Gorontalo. Selain itu dengan sistem rekam medis dapat memudahkan pelayanan kesehatan dalam pengelolaan dan penyimpanan catatan rekam medis pasien di Puskesmas Dungingi. Kata Kunci : Pelayanan Kesehatan, Rekam Medis, Prototype.
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011