SKRIPSI

Penulis / NIM
ABDUL ARIF MANOPPO / 531417063
Program Studi
S1 - SISTEM INFORMASI
Pembimbing 1 / NIDN
EDI SETIAWAN, M.Kom / 0015057903
Pembimbing 2 / NIDN
NIKMASARI PAKAYA, S.Kom., M.T / 0014028602
Abstrak
Kesejahteraan Sosial adalah kondisi terpenuhinya kebutuhan material, spritual, dan sosial warga negara agar dapat hidup layak. Suatu masyarakat dikatakan miskin jika pendapatannya di bawah dari rata-rata. Untuk memudahkan pemerintah dalam pengelolahan data kemiskinan, maka dikembangkan sebuah sistem informasi SIKS-NG online. Untuk mengetahui tingkat penerimaan pengguna terhadap SIKS-NG online, perlu dilakukan evaluasi. Suatu sistem informasi selalu terdapat kemungkinan terjadinya kesalahan-kesalahan dalam penyalagunaan baik kesalahan manusiawi maupun kesalahan terhdapap suatu sistem informasi yang ada. Kesalahan tersebut dapat berdampak besar terhadap suatu sistem informasi yang ada. Kesalahan tersebut dapat berdampak besar terhadap kinerja dan kegiatan operasional dalam suatu instansi. Metode yang digunakan dalam penelitian adalah Technology Acceptance Model (TAM) dengan menyebarkan kuesioner kepada 62 responden. Hasil dari penelitian ini menujukan bahwa dalam uji hipotesis 1 sampai 5 berpengaruh signifikan dengan nilai rata-rata tingkat capaian responden sebesar 75,4% yang berada pada kategori diterima.
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011