SKRIPSI

Penulis / NIM
SETIAWAN MUNANDAR DUNGGIO / 532415036
Program Studi
S1 - PENDIDIKAN TEKNOLOGI INFORMASI
Pembimbing 1 / NIDN
MUKHLISULFATIH LATIEF, S.Kom., MT / 0010127701
Pembimbing 2 / NIDN
TAJUDDIN ABDILLAH, S.Kom., M.Cs / 0008127805
Abstrak
Tujuan penelitian adalah untuk mengembangkam media pembelajaran berbasis e-learning dengan menggunakan moodle dan menguji kelayakan dari media pembelajaran dalam hasil belajar siswa pada mata pelajaran nirkabel jaringan. Desain penelitian yang digunakan adalah Research and Development dengan rancangan model Borg and Gall. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 30 siswa kelas XII TKJ di SMK Negeri 5 Gorontalo. Pengujian penelitian dilakukan sebanyak 2 kali yaitu pre-test yaitu sebelum menggunakan media pembelajaran, proses produksi media pembelajaran dan terakhir pengujian post-test yaitu dengan menggunakan media pembelajaran pada mata pelajaran nirkabel jaringan. Berdasarkan hasil pengujian kelayakan ahli materi 86,25% pada kategori sangat layak, uji kelayakan ahli media 93,13% pada kategori sangat layak, dan hasil respon siswa 80% kategori sangat layak. Hasil pengujian menggunakan uji Wilcoxon diperoleh nilai signifikansi sebesar 0,000. Hal ini menunjukkan bahwa nilai Asymp.Sig (2-tailed) < 0,05, maka dapat disimpulkan bahwa H_0 ditolak dan H_a diterima yang berarti hasil belajar siswa dengan menggunakan media pembelajaran e-learning lebih baik dari hasil belajar siswa dengan pembelajaran sebelum menggunakan media pembelajaran e-learning.
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011