SKRIPSI

Penulis / NIM
YUDISTI RACHMATIKA SALEH / 611307140
Program Studi
D3 - AGRONOMI
Pembimbing 1 / NIDN
Dr. FITRIA S BAGU, M.Si / 0021126808
Pembimbing 2 / NIDN
Ir. RIDA ISWATI, M.Si / 0023066704
Abstrak
ABSTRAK YUDHISTIRACHMATIKA SALEH. NIM. 611307140. PERTUMBUHAN JAGUNG HIBRIDA VARIETAS BIMA 2 DAN BISI 2 PADA FASE VEGETATIF (Studi Kasus di Badan Pusat Informasi Jagung Provinsi Gorontalo). Dibawah Bimbingan Dr. Ir. Hj. Fitria S. Bagu, M.Si dan Ir. Rida Iswati, M.Si Kajian ini bertujuan untuk mengetahui pertumbuhan jagung varietas Bima 2 dan jagung Bisi 2 pada fase vegetatif di Badan Pusat Informasi Jagung Provinsi Gorontalo. PKL ini dilaksanakan pada bulan November 2010 sampai dengan Januari 2011. Metode yang digunakan adalah observasi yaitu dengan melakukan pengamatan langsung terhadap Jagung Varietas Bima-2 dan Varietas Bisi-2. Hasil kajian Menunjukkan bahwa pertumbuhan jagung varietas Bima 2 lebih cepat tumbuh dan lebih unggul dari pada tanaman jagung varietas Bisi 2. Rata-rata tinggi tanaman jagung varietas Bima 2 yaitu 15-224 cm, jumlah helai daun 3,8-14,2 helai dan diameter batang 0,68-2,68 cm, sedangkan tanaman jagung varietas Bisi 2 memiliki rata-rata tinggi tanaman 13,6-165,36 cm, jumlah helai daun 3-12,4 dan diameter batang 0,54-1,66 cm. Kata Kunci : Jagung, Bima 2, Bisi 2, Fase vegetatif
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011