SKRIPSI

Penulis / NIM
SAFRIN KADIR / 613410070
Program Studi
S1 - AGROTEKNOLOGI
Pembimbing 1 / NIDN
Dr. MOHAMAD IKBAL BAHUA, SP, M.Si / 0025047203
Pembimbing 2 / NIDN
FITRIAH SURYANI JAMIN / 0028047805
Abstrak
ABSTRAK Safrin Kadir. 613410070: Pengaruh Dosis Pupuk NPK Phonska Terhadap Pertumbuhan Dan Produksi Tanaman Padi Sawah (Oryza sativa L.) Varietas Ciherang Pada Sistem Tanam Jajar Legowo 2 : 1 Dibawah binmbingan Dr. Mohamad Ikbal Bahua, SP, M,Si sebagai Pembimbing I dan Fitriah S. Jamin, SP, M,Si sebagai Pembimbing II. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh dosis pupuk NPK Phonska terhadap pertumbuhan dan produksi tanaman padi sawah varietas Ciherang pada sistem tanam jajar legowo 2 : 1. Penelitian ini di laksanakan di Desa Sukamaju, Kecamatan Wonosari, Kabupaten Boalemo, Provinsi Gorontalo pada bulan Februari sampai dengan bulan Juni 2015. Penelitian menggunakan rancangan acak kelompok (RAK) dengan menggunakan metode rancangan acak kelompokdengan 5 taraf perlakuandosis pupuk NPK Phonska yaitu 150 kg/ha, 200 kg/ha, 250 kg/ha, 300 kg/ha dan 350 kg/ha. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perlakuan dosis pupuk NPK phonska berpengaruh nyata pada pertumbuhan dan produksi tanaman padi varietas Ciherang pada sistem tanam jajar legowo 2:1 meliputi tinggi tanaman, jumlah anakan produktif, panjang malai, berat 1000 biji gabah kering dan produksi perpetak dengan dosis terbaik 200 kg/ha. Kata Kunci : NPK Phonska, sistem tanam jajar legowo 2:1 dan tanaman padi Varietas Ciherang
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011