SKRIPSI

Penulis / NIM
MILGAWATI HUSAIN / 614410035
Program Studi
S1 - AGRIBISNIS
Pembimbing 1 / NIDN
Dr. AMIR HALID, SE, M.Si / 0009017205
Pembimbing 2 / NIDN
YURIKO BOEKOESOE, SP, M.Si / 0026037104
Abstrak
ANALISIS EFISIENSI PRODUKSI PADA USAHATANI PADI VARIETAS CIHERANG DI DESA BULOTALANGI KECAMATAN BULANGO TIMUR KABUPATEN BONE BOLANGO1) EFFICIENCY ANALYSIS OF PRODUCTION IN RICE FARMING CIHERANG IN VILLAGE BULOTALANGI EASTERN DISTRICT BULANGO DISTRICT OF BONE BOLANGO Milgawati Husain2), Amir Halid3), Yuriko Boekoesoe3) ABSTRACT The purpose of research to determine the effect of the means of production to the production of varieties of rice farming Ciherang and analyze the efficiency of the use of the means of production on varieties of rice farming in the village Ciherang Bulotalangi District of East Bulango Bone Bolango District. This study was conducted in May to August 2014.Metode used method survey.Lokasi study was conducted in the village of East Bulango Bulotalangi District of Bone Bolango District. In this study sample as many as 30 varieties of rice farmers Ciherang.Jumlah sample is determined based on the sampling method jenuh.Analisis data used are descriptive analysis, cobb-douglas analisisfungsi production and analysis of the efficiency of input use. The results showed that 1) use of the means of production in paddy varieties Ciherang significant effect on the production of rice varieties Ciherang. 2) The use of the means of production in rice varieties overall Ciherang no efficient. Where the use of seeds and fertilizers have not been efficient, that is equal to 1.90 and 4.64 fertilizers. While drugs are inefficient where its use sebesar0,20 which means inefficient. Keywords: Efficiency Production, Production Facilities, Rice Varieties Ciherang 1) Peneletian Skripsi dalam menyelesaikan studi pada Program Studi Agribisnis Fakultas Pertanian Universitas Negeri Gorontalo. 2) Peneliti utama 3) Dosen Pembimbing ABSTRAK Tujuan penelitian untuk mengetahui pengaruh sarana produksi terhadap produksi usahatani padi Varietas Ciherang dan menganalisis efisiensi penggunaan sarana produksi pada usahatani padi Varietas Ciherang di Desa Bulotalangi Kecamatan Bulango Timur Kabupaten Bone Bolango. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Mei sampai bulan Agustus 2014.Metode yang digunakan adalah metode survey.Lokasi penelitian ini dilakukan di Desa Bulotalangi Kecamatan Bulango Timur Kabupaten Bone Bolango. Dalam sampel penelitian ini yaitu sebanyak 30 orang petani padi Varietas Ciherang.Jumlah sampel ditentukan berdasarkan metode sampling jenuh.Analisis data yang digunakan yaitu analisis deskriptif, analisisfungsi produksi cobb-douglas dan analisis efisiensi penggunaan input. Hasil penelitian menunjukkan bahwa 1) Penggunaan sarana produksi pada usahatani padi Varietas Ciherang berpengaruh nyata terhadap produksi padi Varietas Ciherang. 2) Penggunaan sarana produksi pada tanaman padi Varietas Ciherang secara keseluruhan tidak ada yang efisien. Dimana penggunaan bibit dan pupuk belum efisien, yaitu sebesar 1,90 dan pupuk 4,64. Sedangkan obat-obatan tidak efisien dimana penggunaannya sebesar0,20 yang artinya tidak efisien. Kata Kunci :Efisiensi Produksi, Sarana Produksi, Usahatani Padi Varietas Ciherang.
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011