SKRIPSI

Penulis / NIM
FITRIAN EVA TAMALA / 614410084
Program Studi
S1 - AGRIBISNIS
Pembimbing 1 / NIDN
WAWAN K TOLINGGI, SP, M.Si / 0029057801
Pembimbing 2 / NIDN
AMELIA MURTISARI, SP, M.Sc / 0028978601
Abstrak
PENGARUH BANTUAN SARANA PRODUKSI TERHADAP PERSEPSI PETANI PADI SAWAH DI DESA MARGOMULYA KECAMATAN TOLANGOHULA KABUPATEN GORONTALO* EFFECT OF PRODUCTION FACILITIES ASSISTANCE PERCEPTION OF rice farmers MARGOMULYA VILLAGE DISTRICT DISTRICT TOLANGOHULA GORONTALO Fitrian eva tamala **"Wawan K. Tolinggi*** "Amelia Murtisari***" ABSTRACT Objective (1) Knowing the mechanism for channeling aid to the agricultural peroduksi means rice farmers in the village Margomulya, District Tolangohula Gorontalo district. (2) Determine the perception of rice farmers to help the means of production of fertilizers, seeds and drugs - drugs Margomulya village, subdistrict Tolangohula, Gorontalo district. (3) Determine the influence of the means of production aid of fertilizers, seeds and drugs - drugs on the perception of rice farmers in the village Margomulya, District Tolangohula, Gorontalo district. The research was conducted in the village Margomulya Tolangohula District of Gorontalo district in September 2014. The survey research type of data collection is based on interviews and observations by using questionnaires, secondary data obtained from the relevant agencies such as the Department of Agriculture Gorontalo regency, Central Bureau of Statistics. Data collection techniques through research studies library, observation and documentation. The results of the study aid delivery mechanisms of production facilities in the village Margomulya, District Tolangohula, Gorontalo district in general aid production facilities comes from the Department of Agriculture granted through group - farmer groups based on the proposals of farmer groups. Perceptions of farmers to aid in the production facilities Margomulya Village, District Tolangohula, Gorontalo Regency generally aid the dominant means of production of fertilizers and seeds, compared relief drugs - drugs., Because more farmers to buy their own drugs - obatannya.Penggunaan Simultaneously variable assistance production facilities and a real positive influence on the perception of farmers in producing paddy in Margomulya Village, District Tolangohula, Gorontalo district. This can be seen from the value of F> F table with siignifikan value (0.000). Partial influence of independent variables on perepsi paddy Margomulya Village, District Tolangohula, namely Gorontalo District: fertilizer aid (x1) seed aid (x2) has significant effect on the perception of rice farmers, while relief drugs - drugs (x3) had no significant effect in the Village Margomulya. Keywords: rice paddy, farmers' groups, inputs. Penelitian Skripsi dalam menyelesaikan studi pada Program Studi Agribisnis Fakultas Pertanian Universitas Negeri Gorontalo. ** Mahasiswa *** Dosen Pembimbing. ABSTRAK Fitrian Eva Tamala "614410084" 2014. Pengaruh Bantuan Sarana Produksi Terhadap Persepsi Petani Padi Sawah di Desa Margomulya Kecamatan Tolangohula Kabupaten Gorontalo; dibawah bimbingan Wawan K Tolinggi dan Amelia Murtisari. Tujuan Penelitian (1) Mengetahui mekanisme penyaluran bantuan sarana peroduksi pertanian kepada petani padi sawah di Desa Margomulya, Kecamatan Tolangohula Kabupaten Gorontalo. (2) Mengetahui persepsi petani padi sawah terhadap bantuan sarana produksi pupuk, bibit dan obat - obatan di Desa Margomulya, kecamatan Tolangohula, Kabupaten Gorontalo. (3) Mengetahui pengaruh bantuan sarana produksi pupuk, bibit dan obat - obatan terhadap persepsi petani padi sawah di Desa Margomulya, Kecamatan Tolangohula, Kabupaten Gorontalo. Penelitian dilaksanakan di Desa Margomulya Kecamatan Tolangohula Kabupaten Gorontalo pada bulan September 2014. Jenis penelitian survey yaitu pengumpulan data berdasarkan wawancara dan observasi dengan menggunakan kuisioner, data sekunder diperoleh dari instansi terkait seperti Dinas Pertanian Kabupaten Gorontalo, Badan Pusat Statistik. Tehnik Pengumpulan data melalui studi penelitian Pustaka, observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian Mekanisme penyaluran bantuan sarana produksi di Desa Margomulya, Kecamatan Tolangohula, Kabupaten Gorontalo pada umumnya bantuan sarana produksi berasal dari Dinas Pertanian diberikan melalui kelompok - kelompok tani berdasarkan usulan dari kelompok tani. Persepsi petani terhadap pemberian bantuan sarana produksi di Desa Margomulya, Kecamatan Tolangohula, Kabupaten Gorontalo pada umumnya pemberian bantuan sarana produksi lebih dominan pupuk dan benih, dibandingkan bantuan obat - obatan., karena petani lebih banyak membeli sendiri obat - obatannya.Penggunaan Secara simultan variabel bantuan sarana produksi berpengaruh positif dan nyata terhadap persepsi petani dalam memproduksi padi sawah di Desa Margomulya, Kecamatan Tolangohula, Kabupaten Gorontalo. Hal ini dapat di lihat dari nilai Fhitung > dari F tabel dengan nilai siignifikan (0,000). Secara parsial pengaruh variable bebas terhadap perepsi padi sawah Desa Margomulya, Kecamatan Tolangohula, Kabupaten Gorontalo yaitu : bantuan pupuk (x1) bantuan benih (x2) berpengaruh nyata pada persepsi petani padi sawah, sedangkan bantuan obat - obatan (x3) tidak berpengaruh nyata di Desa Margomulya. Kata Kunci : Padi sawah, kelompok tani, Saprodi.
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011