SKRIPSI

Penulis / NIM
ZEINDA SULEMAN / 614411057
Program Studi
S1 - AGRIBISNIS
Pembimbing 1 / NIDN
YANTI SALEH, SP, M.Pd / 0024047102
Pembimbing 2 / NIDN
YURIKO BOEKOESOE, SP, M.Si / 0026037104
Abstrak
KARAKTERISTIK PETANI PADI SAWAH DI DESA DUTOHE BARAT KECAMATAN KABILA KABUPATEN BONE-BOLANGO (*) Zeinda Suleman (**);Yanti Saleh (***);Yuriko boekoesoe (***) Jurusan Agribisnis Fakultas Pertanian Universitas Negeri Gorontalo ABSTRAK Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui karakteristik petani padi sawah di Desa Dutohe Barat Kecamatan Kabila Kabupaten Bone-Bolango dengan menggunakan metode survei. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Juni sampai Juli 2018. Analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif. Hasil peneltian ini adalah rata " rata umur petani kelapa di Desa Dutohe Barat Kecamatan Kabila Kabupaten Bone-Bolango berada pada umur produktif (16 " 60) sebanyak 17 orang dengan persentase 64 %, tingkat pendidikan SMA sebanyak 9 orang dengan persentase 36 %, pengalaman berusahatani (1 " 10) sebanyak 6 orang dengan persentase 36 % dan (27 -37) sebanyak 12 orang dengan persentase 48 %, jumlah tanggungan keluarga (0-5) orang sebesar 25 orang dengan persentase 96 %, status lahan sebagai penggarap sendiri sebesar 15 orang dengan persentase 60 %, luas lahan sebesar (< 1 ) Ha sebesar 11 orang dengan persentase 44 % dan jumlah produksi yang dihasilkan 1000-5000 kg sebanyak 14 orang dengan persentase 56 %. Kata Kunci : karakteristik, petani. *) Judul Skrispi **) Mahasiswa Jurusan Agribisnis ***) Tim Pembimbing
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011