SKRIPSI

Penulis / NIM
SRIYANTI / 621412022
Program Studi
S1 - PETERNAKAN
Pembimbing 1 / NIDN
Dr. MUHAMMAD MUKHTAR, S.Pt, M.Agr, Sc / 0026087104
Pembimbing 2 / NIDN
Ir. NIBRAS K LAYA, MP / 0006126602
Abstrak
ABSTRAK SRIYANTI, 2017. KAJIAN PEMANFAATAN LIMBAH TANAMAN PANGAN SEBAGAI PAKAN TERNAK RUMINANSIA DI KABUPATEN BOALEMO. Skripsi Jurusan Peternakan Fakultas Pertanian Universitas Negeri Gorontalo. Muhammad Mukhtar Dan Nibras Karnain Laya Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji pemanfaatan limbah tanaman pangan dan pemanfaatan limbah tanaman pangan sebagai pakan ternak ruminansia di Kabupaten BoalemoMetode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode survei dengan melakukan wawancara kepada peternak menggunakan kuesioner. Penentuan lokasi penelitian berdasarkan stratified randomsampling. Pengambilan data meliputi data sekunder yang diperoleh dari dinas atau instansi terkait dan data primer melalui pendataan langsung pada setiap lokasi penelitian Pengolahan data dianalisis secara statistik deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa, pemanfaatan limbah tanaman pangan sebagai pakan ternak ruminansia sudah cukup tinggi sebesar 71,11 tetapi tidak diikuti dengan penerapan teknologi pengolahan pakan karena belum mengetahui teknologi pengolahan. Sosialisasi harus terus dilakukan kepada peternak tentang teknologi pengolahan limbah tanaman pangan yang sederhanauntuk menghadapi kekurangan pakan pada saat musim kemarau. Kata kunci : Jerami jagung, jerami padi, ternak ruminansia
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011