SKRIPSI

Penulis / NIM
PIKRAN ONTO / 621412089
Program Studi
S1 - PETERNAKAN
Pembimbing 1 / NIDN
Dr. MUHAMMAD SAYUTI, S.Pt., M.Si. / 0031126736
Pembimbing 2 / NIDN
SISWATIANA RAHIM TAHA, S.Pt, M.Si / 0021048002
Abstrak
ABSTRAK Pikran Onto. 2018. Pengawetan Telur Ayam Ras Yang Diberikan Ekstrak Daun Lamtoro (Leucaena leuchocephala) Dengan Lama Penyimpanan 35 Hari. Muhammad Sayuti sebagai pembimbing I dan Siswatiana Taha sebagai pembimbing II. Penelitian ini bertujuan untuk dapat mengetahui pengawetan telur ayam ras yang diberikan ekstrak daun lamtoro dengan lama peyimpanan 35 hari. Penelitian ini dilaksanakan di Desa Lamahu Kecamatan Bolango Timur Kabupaten Bonebolango pada bulan Mei 2018 sampai Juni 2018. Penelitian ini menggunakan 128 butir telur ayam ras dan 1000 gr daun lamtoro. Data yang diperoleh dianalisis menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) pola faktorial 4 x 4 dengan 4 perlakuan dan 4 ulangan. Parameter yang diamati pada penelitian ini adalah penerunan berat telur, diameter rongga udara dan pH telut. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perendaman telur ayam ras dengan ekstrak daun lamtoro selama 35 hari dalam konsentrasi 10%, 20% dan 30% tidak berpengaruh nyata (P>0,05) terhadap penuruan berat telur, diameter rongga udara dan pH telur. Kata Kunci : Telur ayam ras, Daun Lamtoro (Leucaena Leuchocephala), Lama Simpan.
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011