Penulis / NIM
SRI SITI RAHMATIA A. SULEMAN / 811416057
Program Studi
S1 - KESEHATAN MASYARAKAT
Pembimbing 1 / NIDN
Dr. LAKSMYN KADIR, S.Pd., M.Kes / 0014037503
Pembimbing 2 / NIDN
NUR AYINI S. LALU, SKM., M.Kes / 0007039001
Abstrak
Sri Siti Rahmatia A. Suleman. 811416057. Hubungan Sikap Kerja dan Du rasi Mengemudi dengan Keluhan Nyeri Punggung pada Pengemudi Bus Antar Gorontalo Dan Manado di Terminal Dungingi. Skripsi. Pembimbing I Dr. Laksmyn Kadir, M.Kes dan Pembimbing II Nur Ayini S. Lalu, SKM., M.Kes Jurusan Kesehatan Masyarakat, Fakultas Olahraga dan Kesehatan, Universitas Negeri Gorontalo
Nyeri punggung bawah termasuk salah satu penyakit akibat kerja yang dapat menurunkan produktivitas manusia. Pengendara pengemudi bus merupakan profesi yang sangat berisiko terjadinya gangguan low back pain.
Rumusan masalah dalam penelitian ini apakah ada hubungan antara sikap kerja dan durasi mengemudi terhadap keluhan nyeri punggung bawah pada pengemudi Bus di Terminal Dungingi. Tujuan penelitian untuk mengetahui hubungan antara sikap kerja dan durasi mengemudi terhadap keluhan nyeri punggung bawah pada pengemudi Bus di terminal Tipe A Dungingi.
Desain penelitian kuantitatif analitik dengan pendekatan cross sectional. Populasi dalam penelitian ini adalah 30 pekerja pengemudi antar Gorontalo-Manado. Teknik pengambilan sampel simple random sampling berjumlah 30 pengemudi. Instrumen penelitian berupa kuesioner nyeri punggung bawah, durasi mengemudi dan REBA untuk mengukur sikap kerja. Data dianalisis secara univariat dan bivariat menggunakan uji Chi- Square (����¯�¿�½���¯���¿���½����¯�¿�½������±=0,05).
Hasil penelitian mendapatkan pada pengemudi Gorontalo-Manado di Terminal Tipe A Dungingi sebagian besar sikap kerja risiko tinggi (43,3%), durasi mengemudi > 8 jam (66,7%). Hasil uji chi square mendapatkan sikap kerja (����¯�¿�½���¯���¿���½������¯������¿������½ value 0,032) dan durasi mengemudi (����¯�¿�½���¯���¿���½������¯������¿������½ value 0,024) dengan keluhan nyeri punggung bawah pada pengemudi bus di terminal Tipe A Dungingi.
Simpulan adanya hubungan sikap kerja dan durasi mengemudi dengan keluhan nyeri punggung bawah pada pengemudi bus di terminal Tipe A Dungingi. Disarankan bagi perusahaan angkutan bus untuk menyesuaikan peralatan kerja dengan kondisi tubuh pekerja serta menyediakan pendamping atau sopir pengganti sehingga pengemudi bus tidak mengalami nyeri punggung bawah yang berlebihan akibat durasi mengemudi yang lama.
Kata Kunci : Sikap Kerja, Durasi Mengemudi Dan Nyeri Punggung.
ABSTRAK
Sri Siti Rahmatia A. Suleman. 811416057. The Correlation between Work Attitude nd Driving Duration with Complaints of Back Pain in Gorontalo ���" Manado Bus Drivers at Dungingi Terminal. Undergraduate Thesis. The principal supervisior is Dr. Laksmyn Kadir, M.Kes., and the co-supervisor is Nur Ayini S. Lalu, SKM., M.Kes. Department of public Health, Faculty of Sports and Health, Universitas Negeri Gorontalo.
Low back pain is one of the occupational diseases that can reduce human productivity. A bus driver is a profession with a high rish for low back pain disorders.
The study problem statement is whether of not there is a relationship between work attitude and driving duration on complaints of low back pain in bus drivers at Dungingi Terminal.
The study aimed to determine the correlation between work attitude and driving duration with complaints of low back pain in bus drivers at the Type A Dungingi terminal. This study applies an analytical quantitative research design with a cross-sectional approach. The populations are 30 Gorontalo-Manado drivers. The sampling uses simple random sampling of 30 drivers. The research instruments include a low back pain questionnaire, driving duration, and REBA to measure work attitude. The data are analyzed univariately and bivariately using the Chi-Square test (���±=0,05).
The study found that most of Gorontalo-Manado drivers at Dungingi Terminal Type A had high-risk work attitudes (43,3%) and driving duration > 8 hours (66,7%). The chi-square test results obtained work attitude (�'�-value 0,024) with complaints of low back pain in bus drivers at the Type A Dungingi terminal.
In conclusion, there is a relationship between work attitude and driving duration with complaints of low back pain in bus drivers at the Type A Dungingi terminal. It is suggested that bus transportation companies adjust work equipment to the workers������ body conditions and provide a companion or substitute driver so that bus drivers do not experience excessive lower back pain due to the long duration of driving.
Keywords: Work Attitude, Driving Duration, and Back Pain.
Download berkas