SKRIPSI

Penulis / NIM
KARTIKA DWI RAHMA SUPARMANTO / 821309029
Program Studi
D3 - FARMASI
Pembimbing 1 / NIDN
NUR RASDIANAH, S.Si., M.Si., Apt / 0013057504
Pembimbing 2 / NIDN
/ 0018058303
Abstrak
Kartika Dwi Rahma Suparmanto, 821309029. Mengajukan Karya Tulis Ilmiah Dengan Judul “Gambaran Tingkat Pengetahuan Masyarakat Di Kecamatan Kota Utara Kelurahan Wongkaditi Barat Tahun 2012” dibawah bimbingan Nur Rasdianah, S.Si., M.Si., Apt sebagai Pembimbing I dan Madania, S.Farm., M.Sc., Apt sebagai Pembimbing II. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat pengetahuan masyarakat tentang obat generik. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif. Sampel diambil dengan menggunakan teknik bertahap (Multistage Sampling) dengan jumlah responden sebanyak 98 orang. Data dikumpulkan dengan menggunakan kuesioner. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat pengetahuan masyarakat tentang jenis obat generik tergolong baik (58,16%), sedang (37,76%), kurang (3,06%); tingkat pengetahuan masyarakat tentang kemasan dan harga obat generik tergolong baik (76,53%), sedang (17,35%), kurang (6,12%); dan tingkat pengetahuan masyarakat tentang khasiat dan kualitas obat generik tergolong baik (64,29 %), sedang (26,53%), kurang (9,18%). Kata Kunci: Tingkat Pengetahuan, Obat Generik, Kelurahan Wongkaditi Barat
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011