SKRIPSI

Penulis / NIM
NOVITA HARUN / 831410074
Program Studi
S1 - PENDIDIKAN JASMANI KESEHATAN DAN REKREASI
Pembimbing 1 / NIDN
RISNA PODUNGGE, S.Pd., M.Pd / 0021077106
Pembimbing 2 / NIDN
ZULKIFLI LAMUSU, S.Pd. M.Pd / 0025078304
Abstrak
ABSTRAK NOVITA HARUN, 2014. 831410074 "MENINGKATKAN KETERAMPILAN DASAR LEMPAR TANGKAP BOLA DALAM PERMAINAN BOLA BASKET MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW DI MTS AL-KHAIRAAT KEC. BUNTULIA". PEMBIMBING I RISNA PODUNGGE, S.PD, M.PD DAN PEMBIMBING II ZULKIFLI LAMUSU S.PD, M.PD. Permasalahan pokok dalam penelitian ini adalah kurangnya kemampuan siswa kelas VIII b Mts Al-khairaat Kec. Buntulia dalam melakukan keterampilan dasar lempar tangkap bola Permasalahan ini akan dipecahakan melalui model pembelajaran tipe jigsaw. Tujuan penelitian ini adalah meningkatkan keterampilan dasar lempar tangkap bola dalam permainan bola basket pada siswa kelas VIII b Mts al-khairaat kec. buntulia. Menjadi Hipotesis tindakan Adalah melalui model pembelajaran kooperati tipe jigsaw (berkelompok atau berpasangan) maka keterampilan dasar lempar tangkap bola dalam permainan bola basket pada siswa kelas VIII b Mts al-khairaat kec. buntulia dapat ditingkatkan. Sampel penelitian ini adalah siswa kelas VIII b Mts al-khairaat kec. buntulia dengan jumlah siswa 29 orang, Penelitian ini dilaksanakan dalam 2 siklus. Adapun yang menjadi indikator dalam penelitian ini adalah (a) cara melempar bola, (b) dan cara menerima bola, Dari hasil penelitian yang dilaksanakan dalam 2 siklus terlihat pada awal 55.98%, siklus I 73.22% dan dilanjutkan pada siklus II 81.03% terjadi peningkatan hal ini dapat dibuktikan pada hasil analisis terhadap data yang dikumpulkan dimana hasil tersebut menunjukan indikator kinerja ini telah tercapai. Dengan demikian hipotesis dalam penelitian ini adalah melalui model pembelajaran kooperatif tipe jigsaw dapat meningkatkan keterampilan dasar lempar tangkap bola dalam permaianan bola basket siswa kelas VIII b Mts al-khairaat kec. buntulia. Kata Kunci: Keterampilan dasar lempar tangkap bola dalam permainan bola basket melelui model pembelajara kooperatif tipe jigsaw.
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011