SKRIPSI

Penulis / NIM
ARISANDI M. ILLY / 831411161
Program Studi
S1 - PENDIDIKAN JASMANI KESEHATAN DAN REKREASI
Pembimbing 1 / NIDN
Drs. SARJAN MILE, M.S / 0008056102
Pembimbing 2 / NIDN
RISNA PODUNGGE, S.Pd., M.Pd / 0021077106
Abstrak
Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan teknik dasar lompat jauh gaya menggantung melalui metode modelling pada siswa kelas VII SMP negeri 8 Gorontalo.Jenis penelitian ini menggunakan metode modelling, dalam penerapan pada proses pembelajaran langkah-langkahnya adalah guru menjelaskan sekaligus menampilkan model gerakan kepada siswa pada saat pembelajaran berlangsung dengan baik dan benar. Guru memberikan tugas gerakan kepada siswa satu persatu secara bergantian, guru memanfaatkan siswa yang sudah bisa melakukan gerakan lompat jauh gaya menggantung sebagai model. Kata Kunci : Meningkatkan Kemampuan Teknik Dasar Lompat Jauh Gaya Menggantung Melalui Metode Modelling Pada Siswa Kelas VII Smp Negeri 8 Gorontalo. Abstract The aim of this research was to increase long jump hanging style capability basic technique through modelling method on seventh-grade students of SMP N 8 Gorontalo. This study used modelling method. The teacher explained and showed the model of movement in front of students at learning process in applying several steps of this method. Then, the teacher gave students a task for practicing the sports movement one by one, the students who were proficient with long jump hanging style movement would be the model of other students. Keywords : Increasing studentsâ basic technique of long jump hanging style through modelling method on seventh grade of SMP N 8 Gorontalo.
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011