SKRIPSI

Penulis / NIM
JULIANTO ADI PUTRA / 831414004
Program Studi
S1 - PENDIDIKAN JASMANI KESEHATAN DAN REKREASI
Pembimbing 1 / NIDN
RUSLAN / 0017087802
Pembimbing 2 / NIDN
MIRDAYANI PAUWENI, S.Pd / 0003058402
Abstrak
ABSTRAK Julianto Adi Putra, 831414004, Survei Media Pembelajaran Atletik Di SMA NEGERI Se-Kota Gorontalo, Prodi S1 Penjaskesrek, Jurusan Pendidikan Keolahragaan, Fakultas Olaharaga Dan Kesehatan, Universitas Negeri Gorontalo, Pembimbing I Ruslan, S.Pd M.Pd, Pembimbing II Mirdayani Pauweni, S.Pd M.Pd Permasalahan penelitian adalah sebagian guru Penjasorkes di SMA Negeri Se-Kota Gorontalo belum mempunyai media pembelajaran atletik yang lengkap. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui data tentang ketersediaan media pembelajaran atletik dalam pembelajaran Penjasorkes di SMA Negeri Se-Kota Gorontalo. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif. Metode yang digunakan adalah survei dengan teknik pengumpulan data menggunakan lembar observasi. Poplasi dalam penelitian ini adalah melibatkan seluruh SMA Negeri Se-Kota Gorontalo. dengan keseluruhan berjumlah 5 Sekolah Menengah Atas Negeri. Teknik analisis data menggunakan analisis deskriptif kuantitatif yang dituangkan dalam bentuk persentase. dapat diketahui bahwa jumlah Media Pembelajaran pendidikan jasmani dalam kategori kurang sekali terdapat 1 SMA dengan prosentase 20%, dalam kategori kurang terdapat 3 SMA dengan prosentase 40%, dalam kategori sedang terdapat 0 SMA dengan prosentase 60%, kemudian dalam kategori baik terdapat 1 SMA dengan prosentase 80%, serta SMA dengan kategori sangat baik terdapat 0 SMA dengan hasil prosentase sebagai 100%. Jadi, untuk menjawab tujuan dari penelitian menurut data yang di peroleh yaitu sebanyak 80% SMA Negeri Se-Kota Gorontalo yang mempunyai Media Pembelajaran Atletik, Meskipun masih dalam kategori kurang dan baik. dan 20% SMA Negeri Se-Kota Gorontalo yang belum memiliki Media Pembelajaran Atletik, dan dalam kategori kurang sekali Kata Kunci : media pembelajaran, Atletik
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011