SKRIPSI

Penulis / NIM
NOLDY J. GIU / 831416109
Program Studi
S1 - PENDIDIKAN JASMANI KESEHATAN DAN REKREASI
Pembimbing 1 / NIDN
SURIYADI DATAU, S.Pd., M.Pd / 0019048201
Pembimbing 2 / NIDN
ELLA H. TUMALOTO, S.Pd., M.Pd / 0028048705
Abstrak
ABSTRAK Noldi J. Giu. 831416109. 2021. Survei Pembelajaran Atletik Lompat Jauh di SMP Negeri 3 Kota Gorontalo. Skripsi Jurusan Pendidikan Keolahragaan Fakultas Olahraga dan Kesehatan Universitas Negeri Gorontalo, dibawah bimbingan BapakSuriyadi Datau, S.Pd M.Pd, selaku pembimbing I dan Ibu Ella H. Tumaloto, S.Pd M.Pd selaku pembimbing II. Tujuan yang ingin dicapai dari penelitian ini, adalah untuk mengetahui Pembelajaran Atletik Lompat Jauh. Pendekatan penelitian ini adalah penelitian deskriptif yaitu data yang dikumpulkan dapat berupa kata-kata, gambar, dan bukan angka-angka. Instrument dalam penelitian ini adalah observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian :pembelajaran atletik lompat jauh yang ada di SMP Negerri 3 Kota Gorontalo berjalan dengan baik sesuai kuruikulum yang berlaku yaitu kurikulum K 13. Dimana pembelajaran dilaksanakan sesuai metode yang diberikan. Pembelajaran atletik lompat jauh dilaksanakan di lapangan, tetapi dimasa pandemic sekarang pembelajaran di lakukan secara virtual Kata kunci : Survei, Pembelajaran, Lompat Jauh.
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011