SKRIPSI

Penulis / NIM
TEGUH PRANYOTO / 832408045
Program Studi
S1 - PENDIDIKAN KEPELATIHAN OLAHRAGA
Pembimbing 1 / NIDN
UCOK HASIAN REFIATER, S.Pd M.Pd / 0020117703
Pembimbing 2 / NIDN
MARSA LIE TUMBAL, S.Pd M.Pd / 0023047603
Abstrak
ABSTRAK TEGUH PRANYOTO. NIM. 832 408 045. Pengaruh Pelatihan Push-Up Terhadap Pukulan Jab-Straight Dalam Olahraga Tinju Pada Mahasiswa Pendidikan Kepelatihan Olahraga Semester IVA. Rumusan masalah Apakah ada pengaruh pelatihan Push-Up terhadap Frekuensi pukulan Jab-Straight dalam olahraga tinju pada mahasiswa jurusan pendidikan kepelatihan olahraga ? Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pelatihan Push-Up terhadap frekuensi pukulan Jab-Straight dalam olahraga tinju. Dalam penelitian ini menggunakan metode eksperimen. Untuk menguji Hipotesis yang mengatakan “ Terdapat pengaruh pelatihan push-up terhadap frekuensi pukulan Jab-Straight dalam olahraga tinju pada mahasiswa jurusan pendidikan kepelatihan olahraga (PKO) semester IV ” di gunakan teknik statistic uji t Hasil pengujian di peroleh thitung = 97.97. nilai ttabel pada ? = 0,05; dk = n-1 (20-1 =19) di peroleh harga sebesar 1.729. Dengan demikian thitung lebih besar dari t table (thitung =97.97 > ttabel = 1.729). Berdasarkan kriteria pengujian bahwa terima H_0: Jika thitung > ttabel pada ? = 0,05; n – 1, oleh karena itu hipotesis alternativ atau Ha dapat di terima, sehingga dapat dinyatakan terdapat pengaruh pelatihan Push-Up terhadap frekuensi pukulan Jab-Straight. Pada cabang olahraga tinju. Kata Kunci : Push-Up, Pukulan Jab-Straight
Download berkas

ARSIP

2025
Skripsi tahun 2025
2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011