SKRIPSI

Penulis / NIM
RONAL SETIAWAN NENTO / 832411079
Program Studi
S1 - PENDIDIKAN KEPELATIHAN OLAHRAGA
Pembimbing 1 / NIDN
MARSA LIE TUMBAL, S.Pd M.Pd / 0023047603
Pembimbing 2 / NIDN
SYARIF HIDAYAT, S.Pd Kor M.Or / 0003047902
Abstrak
ABSTRAK RONAL SETIAWAN NENTO. NIM: 832411079, 2017"pengaruh latihan juggling dan zig - zag run terhadap keterampilan menggiring bola (studi eksperimen pada siswa putera ekstrakulikuler sepak bola SMA Negeri 1 Kabila)" Skripsi, Program Studi Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Jurusan Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Fakultas Olahraga Dan Kesehatan, Universitas Negeri Gorontalo. Pembimbing I Pak Marsa Lie Tumbal, S.Pd,M.Pd dan Pembimbing II Pak Syarif Hidayat, S.Pd, Kor, Mor Penelitian ini bermaksud untuk mengetahui seberapa besarpengaruh latihan juggling dan zig - zag run terhadap keterampilan menggiring bola (studi eksperimen pada siswa putera ekstrakulikuler sepak bola SMA Negeri 1 Kabila)", penelitian ini dilaksanakan dengan mengambil sampel sebanyak 20 Siswa kelasdua. Hasil penelitian ini menunjukan terdapat pengaruh latihan juggling dan zig - zag run terhadap keterampilan menggiring bola padasiswa dapat disimpulkan data hasil penelitian ini memiliki varians yang homogenitas. Untuk menguji adanya perbedaan antara kelompok latihan juggling dan Zig-zag run.Nilai atau harga yang diperoleh dari t hitung sebesar 32,72. Dan dalam t tabel melalui derajat kebebasan gabungan dk= N1 + N2 - 2 = 10 + 10 - 2 = 18. Dari t daftar diperoleh harga t tabel sebesar 2,55 dan pada taraf nyata = 0,01 (1%), dan 1,73 untuk taraf nyata = 0,05 (5%). Dengan demikian t hitung lebih besar dari t daftar atau 32,72>1,73 pada taraf nyata = 0,05 atau tingkat kepercayaan 95%. Dan pada taraf nyata = 0,01 atau tingkat kepercayaan 99% menunjukan t hitung lebih besar dari t daftar atau 32,72>2,55. Sehingga hipotesis ketiga dari penelitian ini yang berbunyi "Terdapat perbandingan antara hasil juggling dan Zig-zag run terhadap keterampilanmenggiringpada siswa putera SMA Negeri 1 Kabila dapat diterimah pada tingkat kepercayaan 95% dan tingkat kepercayaan 99%. Kata Kunci : juggling, zig - zag run, menggiring bola ABSTRACT RONAL SETIAWAN NENTO. NIM: 832411079, 2017 "the influence of juggling and zig - zag exercises running against dribbling reinforcement (experimental study of students of extracurricular soccer pupils of SMA Negeri 1 kabila)" Thesis, Sport Science Education Program, Department of Sport Coaching Education, Faculty of Sport And Health, State University of Gorontalo. Coach I Pak Marsa Lie Tumbal, S.Pd, M.Pd and Advisor II Pak SyarifHidayat, S. Pd, Kor, Mor This study is aimed to find out how big the influence of juggling and zig - zag exercises goes against the strength of dribbling (experimental study on students of extracurricular soccer pupils of SMA Negeri 1 kabila) ", this study was conducted by taking samples of 20 second graders.The results of this study shows the influence of juggling and zig - zag exercises on the theory of dribbling on the students can be concluded the data of this study have homogeneous variance. To know the difference between juggling practice group and Zig-zagrun.Value or price generated from t arithmetic equal to 32,72. And in t table through the combined combined degree dk = N1 + N2 - 2 = 10 + 10 - 2 = 18. From t arithmetic t table price of 2.55 and at the real level = 0.01 (1%), and 1.73 for the real level = 0.05 (5%). Thus t count greater than t list or 32.72> 1.73 at the real level = 0.05 or 95% confidence level. And at the level of real = 0.01 or 99% confidence level shows t count greater than t list or 32.72> 2.55. Keywords: juggling, zig - zag run, dribble
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011