SKRIPSI

Penulis / NIM
SILVANI YUSUP / 832411090
Program Studi
S1 - PENDIDIKAN KEPELATIHAN OLAHRAGA
Pembimbing 1 / NIDN
MARSA LIE TUMBAL, S.Pd M.Pd / 0023047603
Pembimbing 2 / NIDN
SYARIF HIDAYAT, S.Pd Kor M.Or / 0003047902
Abstrak
ABSTRAK SILVANI YUSUF. NIM: 832411090, 2017"pengaruh latihan side jump sprint terhadap peningkatan kecepatan dan kemampuan lompat jauh pada siswa kelas VIII putra MTS AL-MUBARAK Marisa" Skripsi, Program Studi Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Jurusan Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Fakultas Olahraga Dan Kesehatan, Universitas Negeri Gorontalo. Pembimbing I Pak Marsa Lie Tumbal, M.Pd dan Pembmbing II Pak Syarif Hidayat, S.Pd, Kor, Mor Penelitian ini bermaksud untuk mengetahui seberapa besarperbedaan pengaruh latihan side jump sprint terhadap peningkatan kecepatan dan kemampuan lompat jauh pada siswa kelas VIII putra MTS AL-MUBARAK Marisa, penelitian ini dilaksanakan dengan mengambil sampel sebanyak 20 Siswa kelas dua. Hasil penelitian ini menunjukan terdapat pengaruh latihan side jump sprint terhadap peningkatan kecepatan dan kemampuan lompatjauhpada siswasehingga dapat disimpulkan data hasil penelitian ini memiliki varians yang homogenitas. Dari perhitungan uji normalitas data tes awal, diperoleh nilai Lo sebesar 0.108. Untuk taraf nyata = 0.05 dan N= 20, diperoleh nilai Lo sebesar 0.190. Dengan demikian dapat disimpulkan Bahwa data dari tes awal dalam penelitian ini berasal dari populasi Yang berdistribusi normal, sebab Lo < Lt : 0.108 < 0.109 Sedangkan dari perhitungan normalitas data tes akhir, diperoleh nilai Lo sebesar 0.0918, Untuk taraf nyata = 0.05 dan N= 20, diperoleh nilai Lo sebesar 0.190. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa data dari tes akhir dalam penelitian ini berasal dari populasi yang berdistribusi normal sebab Lo < Lt : 0.108 < 0.109. Dan dalam pengujian homogenitas data, dari hasil perhitungan x2 hitung diperoleh sebesar 0.43 pada taraf = 0.05, diperoleh x2 (1-0,05)(2-1) = x2 (0.95)(1) =3.841, Ternyata harga chi kuadrathitung lebih kecildari chi kuadrat daftar atau tabel, sehingga dapat disimpulkan bahwa data dari hasil penelitian ini memiliki Varians populasi yang homogen, Sedangkan untuk lompat jauh, pengujian normalitas data tes awal diperoleh nilai Lo sebesar 0.1364. Untuk taraf nyata = 0.05 dan N= 20. Diperoleh nilai LtabelSebesar 0.190. dengan demikian dapt disampaikan bahwa data dari tes awal penelitian ini berasal dari populasi yang berdistribusi normal, sebab Lo < Lt : 0.1364 < 0.190. Sedangkan dari perhitungan normalitas datra tes akhir, diperoleh nilai Lo sebesar 0.1286. Untuk taraf nyata = 0.05 dan N= 20, diperoleh nilai Ltabelsebesar 0.190 Dengan demikian dapat simpulkan bawa data dari tes akhir dalam penelitian berasal dari populasi yang berdistribusi normal sebab Lo < Lt : 0.1286 < 0.90. Dan dalam pengujian homogenitas data dari hasil perhitungan x2 hitung diperoleh sebesar 1.38. Ternyata taraf nyata = 0.05 diperoleh x2 (1-0.05)(2-1) = x2 (0.95)(1) =3.84. Ternyata harga chi kuadrat hitung lebih kecil kuadrat daftar atau tabel, sehingga dapat disimpulkan bahwa data dari hasil penelitian, ini memiliki Varians populasi yang homogen. Kata Kunci : Side Jump Sprint, kecepatan, Lompat jauh
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011