SKRIPSI

Penulis / NIM
ABDUL KADIR ADAM / 832411136
Program Studi
S1 - PENDIDIKAN KEPELATIHAN OLAHRAGA
Pembimbing 1 / NIDN
Dra. NURHAYATI LIPUTO, M.Pd / 0002095703
Pembimbing 2 / NIDN
EDY DHARMA PUTRA DUHE, S.Pd M.Pd / 0015068103
Abstrak
ABSTRAK ABDUL KADIR ADAM. 832411136 "Program Latihan Peningkatan Mendribling Bola pada siswa SMK Negeri Model Gorontalo ".Skripsi. Jurusan Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Fakultas Fakultas Olahraga dan Kesehatan, Universitas Negeri Gorontalo. Pembimbing I Dra. Hj. Nurhayati Liputo M.Pd dan Pembimbing II Edy Dharma Putra Duhe S.Pd, M.Pd Tujuan Penelitian : Untuk mengetahiu apakah terdapat pengaruh latihan lari zig zag dan interval ( sprinter 60m ) terhadap peningkatan kelincahan dan kecepatan mendribling bola dalam permainan sepak bola di SMK Negeri Model Gorontalo Metode Penelitian : Penelitian Eksperimen. Sampel penelitian ini dilakukan pada siswa putra SMK Negeri Model Gorontalo sebanyak 20 orang. Hasil penelitian : berdasarkan analisis inverensial di peroleh bahwa ada perbedaan keterampilan menggiring bola siswa yang diterapkan latihan X2 dengan keterampilan menggiring bola dengan menerapkan latihan X1 terhadap olahraga sepak bola yakni hasil menggiring bola siswa yang diterapkan dengan X2 lebih tinggi dari hasil menggiring bola dengan menerapkan latihan X1. Hasil pengujian hipotesis dengan menggunakan statistik uji para metrik uji t = 0,5,dk = n1+ n1-2 = 10+10=18 dan kriteria pengujian terimah H0 jika thitung< ttabel. Dalam hal lain H0 ditolak dan H1 diterima, hal ini mengidikasikan bahwa keterampilan menggiring bola siswa yang menggunakan latihan X2 Lebih cepat dibandingkan dengan siswa yang menggunakan latihan X1. Jadi dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh latihan lari zig zag terhadap kecepatan mendribling bola dalam permainan sepak bola. Kata Kunci : Latihan Lari Zig Zag, Kelincahan dan interval Kecepatan mendribling Bola. ABSTRACT ABDUL KADIR ADAM. 832411136 "Training Program Improved Mendribling Ball on students of SMK Negeri Model Gorontalo". Scriptions. Department of Sport Coaching Education, Faculty of Faculty of Sport and Health, University of Negetri Gorontalo. Advisor I Dra. Hj. Nurhayati Liputo M.Pd and Supervisor II Edy Dharma Putra Duhe S.Pd, M.Pd Research Objectives: To find out whether there is an effect of zig zag and interval training (sprinter 60m) on improving agility and speed of distribing the ball in a soccer game at SMK Negeri Model Gorontalo Research Methods: Experimental Research. The sample of this research was conducted on the students of SMK Negeri Model Gorontalo as many as 20 people. The results: based on inverential analysis obtained that there are differences in student dribbling skills applied X2 exercise with dribbling skills by applying the X1 exercise to soccer sport that the result of student dribbling applied with X2 higher than the result of dribbling by applying the exercise X1. The result of hypothesis test by using test statistic of test t test = 0,5, dk = n1 + n1-2 = 10 + 10 = 18 and test criteria H0 if tcount < ttable. In other cases H0 is rejected and H1 is judged, it indicates that the dribbling skills of students using X2 exercises are faster than those using X1 exercises. So it can be concluded that there is the effect of zig zag training on the speed of dribbling the ball in a soccer game. Keywords: Zig Zag Running Training, Agility and Speeding Ball Diving interval.
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011