SKRIPSI

Penulis / NIM
MUHAMMAD CHAIDIR PRASETYA ARBY / 832412035
Program Studi
S1 - PENDIDIKAN KEPELATIHAN OLAHRAGA
Pembimbing 1 / NIDN
EDY DHARMA PUTRA DUHE, S.Pd M.Pd / 0015068103
Pembimbing 2 / NIDN
SYARIF HIDAYAT, S.Pd Kor M.Or / 0003047902
Abstrak
ABSTRAK Muh.Chaidir Prasetya Arby, 2017. Pengaruh Latihan Dumblle Forward Raise Terhadap Ketepatan Service Bawah dan Passing Bawah Pada Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Telaga. Skripsi, Program Studi S1, Jurusan Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Fakultas Olahraga dan Kesehatan, Universitas Negeri Gorontalo. Pembimbing I Bpk. Edy Dharma Putra Duhe, S.Pd,M.Pd dan Pembimbing II Bpk. Syarif Hidayat, M.Or Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian eksperimen. Dengan populasi siswa kelas VIII di SMP Negeri 1 Telaga yang berjumlah 54 siswa laki-laki, dan sampel diambil 15% dari populasi, yaitu 20 siswa secara proporsif random sampling yaitu pengambilan acak tetapi didasarkan pada proporsi siswa putra masing-masing kelas. Instrumen yang digunakan Tes ketepatan servis bawah dan tes ketepatan passing bawah dalam permainan bola voli, sedangkan teknik analisis data menggunakan uji-t. Hasil penelitian dumbelle forward raise terhadap ketepatan servis bawah dan passing bawah berdasarkan hasil perhitungan diperoleh thitung = 10,93 sedangkan dari tabel nilai t atau ttabel pada alfa = 0,05; dk = n-1 (20-1=19) diperoleh harga ttabel = 1,729. Dengan demikian thitung lebih besar dari pada ttabel (10,93>1,729). Selanjutnya, mengacu pada kriteria pengujian yang menyatakan bahwa tolak H0 jika thitung (t0) > ttabel (t1), maka dalam hal ini H0 ditolak dan Ha diterima. sehingga dapat disimpulkan bahwa Ha diterima dan menolak Ho. Jadi kesimpulannya ialah latihan dumbell forward raise memiliki pengaruh terhadap peningkatan Ketepatan Servis bawah pada siswa. Berdasarakan hasil perhitungan diperoleh thitung = 10.18, sedangkan dari tabel nilai t atau ttabel pada alfa = 0.05; dk = n-1 (20-1 =19) diperoleh harga ttebel = 1.729. Dengan demikian thitung lebih besar dari pada ttebel (10.18>1.729). Selanjutnya, mengacu pada kriteria pengujian yang menyatakan bahwa tolak Ho jika thitung(t0) > ttebel (tt), maka dalam hal ini H0 ditolak dan Ha diterima. Atau dengan kata lain, terdapat pengaruh Latihan dumbell forward raise terhadap hasil KetepatanPassing bawahpada siswa SMP Negeri 1 Telaga Kata kunci: Dumbell forward raise, Servis bawah dan passing bawah, SMP Negeri 1 Telaga ABSTRACT Muh.Chaidir Prasetya Arby, 2017. Effect of Dumbell Forward Raise To Accuracy of the Under Service and Down Passing On Student Class VIII of SMP Negeri 1 Telaga. Essay, S1 Sports Coaching Education Department, Faculty of Sport and Health, State University of Gorontalo, Supervisor was Edy Dharma Putra Duhe, S.Pd, M.Pd dan Co-Supervisor Syarif Hidayat, M.Or This type of research is experimental research. With a population of eighth grade students at SMP Negeri 1 Telaga that are 54 male students, and samples were taken 15% of the population, which is 20 students proporsif random sampling random decision but based on the proportion of male students each class. The instruments used under the serviced test accuracy and test the accuracy of passing down the volleyball games, while the technique of data analysis using t-test. The results of the study raise the accuracy dumbelle forward under the servicing and passing down based on calculation results tarithmetic = 10.93, while on the table values t or ttable on alpha = 0.05; dk = n-1 (20-1 = 19) were obtained price ttable = 1.729. Thus thitung greater than ttable (10.93> 1.729). Furthermore, referring to the testing criteria states that reject H0 if thitung (t0)> ttable (t1), then in this case H0 rejected and Ha accepted. so it can be concluded that Ha Ho accepted and refused. So the conclusion is that exercise dumbbell forward raises have an influence on the increase in precision of the Service under the student. Based on the calculation, t = 10:18, while from the table values t or ttable on alpha = 0:05; dk = n-1 (20-1 = 19) were obtained ttebel price = 1,729. Thus thitung greater than ttebel (10:18> 1,729). Furthermore, referring to the testing criteria states that reject Ho if thitung (t0)> ttable (t1), then in this case H0 rejected and Ha accepted. Or in other words, there is the effect of dumbbell forward raises excersice to accuracy under service and passing down results on students class VIII of SMP Negeri 1 Telaga. Keywords: Dumbell forward raise, Under Service and Passing Down, SMP Negeri 1 Telaga
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011