SKRIPSI

Penulis / NIM
HERIYANTO S. HAMID / 832414008
Program Studi
S1 - PENDIDIKAN KEPELATIHAN OLAHRAGA
Pembimbing 1 / NIDN
EDY DHARMA PUTRA DUHE, S.Pd M.Pd / 0015068103
Pembimbing 2 / NIDN
Dr. HARTONO HADJARATI, S.Pd M.Pd / 0026087403
Abstrak
ABSTRAK Heriyanto S. Hamid, 2018. Effek modifikasi sanbon kumite terhadap peningkatan gula darah latihan pada karateka putera SMA Negeri 6 Gorontalo Utara. Jurusan Pendidikan Kepelatihan Olahraga, Fakultas Olahraga Dan Kesehatan, Universitas Negeri Gorontalo. Pembimbing I Dr. Hartono Hadjarati, M.Pd dan Pembimbing II Edy Dharma Putra Duhe, M.Pd. Penelitian bertujuan untuk mengetahu pengaruh effek modifikasi sambon kumite terhadap peningkatan gula darah latihan pada karateka putera SMA Negeri 6 Gorontalo Utara. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen dengan desain penelitian one grup pretest dan posttest design.Sampel berjumlah 10 orang dengan teknik penarikan sampel menggunakan total population. Teknik pengumpulan data menggunakan tes dan pengukuran. Instrumen tes menggunakan Gluko meter dengan merk Easy Touch GCU. Teknik analisa data adalah dengan menggunakan rumus Uji t pada taraf signifikansi 5 %. Hasil penelitian diperoleh t hitung sebesar 7,21 dan nilai t tabel diperoleh harga sebesar 2,132. Dengan demikian t hitung lebih besar dari t tabel (t hitung = 7,21 > t tabel = 2,132). Berdasarkan kriteria pengujian bahwa tolak Ho jika t hitung > t table. Oleh karena itu hipotesis alternative atau Ha dapat dapat diterima. Dengan demikian kesimpulan dari analisa latihan modifikasi sanbon kumite dapat memberikan pengaruh positif terhadap peningkatan gula darah karateka putera SMA Negeri 6 Gorontalo Utara. Kata Kunci : Sambon Kumite, Gula Darah, Karate ABSTRACT Heriyanto S. Hamid, 2018. Modified effect of Sanbon Kumite on increasing blood sugar training in the male carnivore of North Gorontalo 6th High School. Department of Sports Coaching Education, Faculty of Sports and Health, Gorontalo State University. Advisor I Dr. Hartono Hadjarati, M.Pd and Advisor II Edy Dharma Putra Duhe, M.Pd. The aim of the study was to determine the effect of the modification of the kumite sambon on the increase in exercise blood sugar in the male carcasses of North Gorontalo State High School 6. This research is an experimental study with one research design group pretest and posttest design. Samples totaling 10 people with sampling techniques using the total population. The technique of collecting data uses tests and measurements. The test instrument uses a shop meter with the Easy Touch GCU brand. The data analysis technique is to use the t-test formula at the 5% significance level. The results of the study obtained t count of 7.21 and the value of t table obtained a price of 2.132. Thus t count is greater than t table (t count = 7.21> t table = 2.132). Based on the testing criteria that reject Ho if t count> t table. Therefore the alternative hypothesis or Ha can be accepted. Thus the conclusions from the analysis of the modified sanbon kumite exercise can have a positive influence on the increase in blood sugar in the male karateka North Gorontalo SMA 6. Keywords: Sambon Kumite, Blood Sugar, Karate.
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011