SKRIPSI

Penulis / NIM
DWI PURNAMASARI SAMSIANY ZEES / 841409059
Program Studi
S1 - KEPERAWATAN
Pembimbing 1 / NIDN
SUWARLY MOBILIU, S.Kp., M.Kep / 00310561
Pembimbing 2 / NIDN
dr. SRI MANOVITA PATEDA, M. Kes / 0001118004
Abstrak
ABSTRACT Dwi Purnamasari Zees. Nim 841 409 059. Deskripstif capacity Tuladenggi adult smokers in the village Telaga Biru districts Gorontalo counties in 2013. under the guidance of Hj.Suawarly Mobiliu S.Kp, M.Kep and dr. Sri Manovita Pateda, M.Kes, each as a supervisor I and II. Majoring in Nursing, Faculty of Health Sciences And Sport, State University of Gorontalo, 2013. This study aims to assess lung capacity Tuladenggi adult smokers in the village and know the results of measurements of lung capacity in the form of normal and abnormal. This research is descriptive real laboratory experiments. Observatory at Blue Lake Village District Tuladenggi Gorontalo regency with sample number 43 (purposive sampling). Personal data obtained through interviews. Volume and lung capacity was measured using a spirometer, measured height, body weight was measured using scales departure. Data were analyzed using univariate based on percentage. Lung capacity of each person is different. Lung capacity will increase when a person consumes more cigarettes, more cigarettes a day frequency, increasing the air can cause in the body cavity of adult smokers to collapse, especially the lungs and often cause serious damage. FEV1 values in adolescent smokers are 12 smokers (27.9%) were in the normal category, 31 smokers (72.1%) were in the category of not normal. This study showed that 12 (27.9%) smokers had impaired lung, it is necessary to do further tests to physicians for smokers who have impaired lung function. Keywords: Lung Capacity, Teen Smokers ABSTRAK Dwi Purnamasari Zees. Nim 841 409 059. Gambaran Kapasitas Paru Pada Remaja Perokok Di Desa Tuladenggi Kecamatan Telaga Biru Kabupaten Gorontalo dibawah bimbingan Hj.Suwarly Mobiliu S.Kp. M.Kep dan dr. Sri Manovita Pateda M.Kes masing-masing sebagai pembimbing I dan II. Jurusan Keperawatan Fakultas Ilmu-ilmu Kesehatan dan Keolahragaan Universitas Negeri Gorontalo. 2013. Perilaku merokok adalah sesuatu aktivitas yang dilakukan individu berupa membakar dan menghisapnya serta dapat menimbulkan asap yang dapat terhisap oleh orang-orang disekitarnya. Menurut sumber data BP3 (badan pengendalian dan pencegahan penyakit) Kabupaten Gorontalo tahun 2012, menunjukkan Desa Tuladenggi memiliki cakupan penggunaan rokok sebesar 25,3% Penelitian ini bertujuan untuk menilai kapasitas paru remaja perokok di Desa Tuladenggi serta mengetahui hasil pengukuran kapasitas paru, normal dan tidak normal. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif yang bersifat eksperimen laboratorium sungguhan dengan Jumlah sampel 43 orang (purposive sampling). Data pribadi perokok diperoleh melalui wawancara. Volume dan kapasitas paru diukur menggunakan spirometer, tinggi badan diukur menggunakan Meteran, berat badan diukur menggunakan timbangan pijak. Data dianalisis secara univariat. Pada hasil penelitian menunjukan bahwa remaja perokok dengan kapasitas paru tidak normal lebih banyak dibandingkan dengan remaja perokok dengan kapasitas paru normal. Remaja perokok dengan kapasitas paru tidak normal sebesar 72,1%. Nilai FEV1 pada remaja perokok yaitu 12 perokok (27,9%) berada pada kategori normal, 31 Perokok (72,1%) berada pada kategori tidak normal. Diharapkan subyek penelitian pada kelompok perokok dengan kapasitas paru tidak normal dapat menghentikan kebiasaan merokok tersebut. Sedangkan bagi kelompok perokok dengan kapasitas paru normal diharapkan dapat mencegah diri sendiri. Kata kunci : Kapasitas Paru, Remaja Perokok
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011