SKRIPSI

Penulis / NIM
YUNITA POLAPA / 841410063
Program Studi
S1 - KEPERAWATAN
Pembimbing 1 / NIDN
Dra RANY HIOLA, M.Kes / 0013095302
Pembimbing 2 / NIDN
ABD.WAHAB PAKAYA,S.KEP,NS / 03
Abstrak
ABSTRAK Yunita Polapa. 2014. Analisis Faktor-Faktor Yang Berhubungan dengan Pelaksanaan Pendokumentasian Proses Asuhan Keperawatan Di RSUD Otanaha Gorontalo. Skripsi, Jurusan S1 Keperawatan, Fakultas Ilmu-Ilmu Kesehatan dan Keolahragaan, Universitas Negeri Gorontalo. Pembimbing I Dra. Hj. Rani Hiola, M.Kes dan Pembimbing II Abdul Wahab Pakaya, S.Kep.Ns.MM. Dokumentasi asuhan dalam pelayanan keperawatan adalah bagian dari kegiatan yang harus dilakukan oleh perawat setelah memberi asuhan kepada pasien. Penelitian ini bertujan untuk mengetahui analisis faktor-faktor yang berhubungan dengan pelaksanaan pendokumentasian asuhan keperawatan di ruang rawat inap RSUD Otanaha Kota Gorontalo Metode penelitian yang digunakan adalah Analisis Observasi dengan Pendekatan Crosss Sectional. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh perawat yang bekerja di RSUD Otanah Kota Gorontalo yang berjumlah 55 orang. Jumlah sampel penelitian ini sebanyak 27 responden yang diperoleh dengan menggunakan teknik Purposive Sampling. Untuk analisa univariat dan bivariat menggunakan uji fisher's exact test dengan derajat kemaknaan p< 0,05. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan dari tersedia format pendokumentasian (p value = 0,040), pengetahuan (p value = 0,11), dan motivasi (p value = 0,002) terhadap pelaksanaan pendokumentasian asuhan keperawatan (p
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011