SKRIPSI

Penulis / NIM
FADLUL ULHAK MARHABA / 841410203
Program Studi
S1 - KEPERAWATAN
Pembimbing 1 / NIDN
dr. ZUHRIANA K YUSUF, M.Kes / 0006017405
Pembimbing 2 / NIDN
REIN D.JUNAIT,S.KEP,NS / 0006
Abstrak
ABSTRAK Marhaba Fadlul Ulhak. 2015. Hubungan Pengetahuan dan Sikap Orang Tua dengan Pemilihan Alat Permainan Untuk Stimulasi Tumbuh Kembang Anak Usia 1-3 tahun Di PAUD Melati Parungi Gorontalo, Skripsi, Jurusan Keperawatan, Fakultas Ilmu-Ilmu Kesehatan dan Keolahragaan, Universitas Negeri Gorontalo. Pembimbing I dr, Zuhriana K.Yusuf, M.Kes dan Pembimbing II Ns,Rhein Djunaid S.Kep, M.Kes. Alat permainan adalah suatu alat yang digunakan untuk bermain anak dan merupakan alat yang dibutuhkan dalam menstimulasi pertumbuhan dan perkembangan anak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan pengetahuan dan sikap orang tua dengan pemilihan alat permainan untuk stimulasi tumbuh kembang anak usia 1-3 tahun di PAUD Melati Parungi Gorontalo. Desain penelitian yang digunakan adalah Survey Analitik dengan pendekatan cross sectional dengan tekhnik pengambilan sampel yaitu Total Sampling.Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh orang tua yang memiliki anak usia 1-3 tahun yang berjumlah 37 orang. Analisis menggunakan uji Fisher's Exact Test. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebagian besar responden pengetahuan dalam kategori baik berjumlah 29 responden (78.4%) dan sikap memiliki kategori benar (64.9%) serta pemilihan alat permainan dengan kategori tepat berjumlah 24 responden (65%) dengan pvalue 0.000
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011