SKRIPSI

Penulis / NIM
MELAN LAMARUKAI / 841412020
Program Studi
S1 - KEPERAWATAN
Pembimbing 1 / NIDN
dr. NANANG ROSWITA PARAMATA, M.Kes / 0028107706
Pembimbing 2 / NIDN
WIRDA Y DULAHU, S.Kep, Ns., M.Kep / 0923038701
Abstrak
ABSTRAK MELAN LAMARUKAI, 2016. Pengaruh Inisiasi Menyusu Dini (IMD) Terhadap Perubahan Suhu Tubuh Bayi Baru Lahir Di RSIA. Sitti Khadidjah Kota Gorontalo. Skripsi. Jurusan Program Studi Ilmu Keperawatan. Fakulas Olahraga dan Kesehatan. Universitas Negeri Gorontalo. Pembimbing I dr. Nanang Roswita Paramata M.Kes.,dan Pembimbing II Wirda Y. Dulahu, S.Kep.,Ns.,M.Kes. Bayi sangat rentan untuk terkena hipotermi, ketika sudah berada di luar rahim, sehingga untuk mencegah terjadi perubahan suhu tubuh pada bayi maka dilakukan IMD. Inisiasi menyusui Dini (IMD) merupakan suatu tindakan meletakkan bayi baru lahir diatas dada sehingga terjadi kontak antara kulit ibu dengan kulit bayi. Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui Pengaruh Inisiasi Menyusui Dini Terhadap Perubahan Suhu Tubuh Bayi Baru LahirDi RSIA. Sitti Khadidjah Kota Gorontalo. Desain penelitian adalah pra eksperimen one group pre test post test. Sampel dalam penelitian ini seluruh ibu yang melahirkan normal maupun SC yang melakukan IMD. Teknik pengambilan sampel accidental sampling dengan jumlah sampel 15 responden. Uji statistik menggunakan Paired T-test. Hasil penelitian menujukkan bahwa ada pengaruh inisiasi menyusui dini terhadap perubahan suhu tubuh bayi baru lahir dengan nilai p value = 0.000 (
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011