SKRIPSI

Penulis / NIM
SRI YULIYANA SUSIELAWATI BALANGO / 841416145
Program Studi
S1 - KEPERAWATAN
Pembimbing 1 / NIDN
dr. ZUHRIANA K YUSUF, M.Kes / 0006017405
Pembimbing 2 / NIDN
NURDIANA DJAMALUDDIN, S.Kep., Ns., M.Kep / 00240189
Abstrak
Stroke merupakan salah satu penyakit yang banyak menimbulkan kecacatan dan kematian di dunia.Berbagai komplikasi lanjut stroke akibat imobilisasi salah satunya inkontinensia alvi atau konstipasi.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran faktor-faktor yang menyebabkan terjadinya Konstipasi Pada Pasien Stroke Non Hemoragik Di RSUD. Prof. Dr. Aloei Saboe Kota Gorontalo. Penelitian ini menggunakan desain survey deskriptif. Populasi dan sampel dalam penelitian ini adalah 17 pasien yang didagnosa stroke non hemoragik yang mengalami konstipasi dengan teknik accsidental sampling. Analisis data menggunakan analisis distribusi frekuensi. Hasil penelitian didapatkan bahwa usia, tirah baring, penggunaan obat dan diet serat menjadi faktor yang mempengaruhi konstipasi dimana pasien Stroke Non Hemoragik diRSUD Prof. Dr. H. Aloei Saboe Kota Gorontalo Disarankan kepada perawat agar dapat melakukan mobilisasi atau latihan kepada pasien yang mengalami tirah baring lama dalam pencegahan terjadinya konstipasi pada pasien Stroke Non Hemoragik. Kata Kunci : usia, tirah baring, penggunaan obat, diet serat, konstipasi.
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011