SKRIPSI

Penulis / NIM
MEIKE TANGKUDUNG / 841416178
Program Studi
S1 - KEPERAWATAN
Pembimbing 1 / NIDN
dr. NANANG ROSWITA PARAMATA, M.Kes / 0028107706
Pembimbing 2 / NIDN
RHEIN RIANSYAH DJUNAID, S.Kep, Ns., M.Kes / 0012017507
Abstrak
ABSTRAK Meike Tangkudung.2017. Pengaruh Terapi SEFT (Spiritual Emotional Freedom Technique) Terhadap Tingkat Kecemasan pada Remaja diLembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Gorontalo. Skripsi, Program Studi Ilmu Keperawatan, Fakultas Olah Raga dan Kesehatan Universitas Negeri Gorontalo. Pembimbing I dr. Nanang Roswita Paramata, M.Kes dan Pembimbing II Rhein R. Djunaid, S.Kep, M.Kes. Remaja yang berada dilapas setiap tahun semakin meningkat sehingga semakin meningkat pula kecemasan yang terjadi. Hal ini dikarenakan adanya ketidakmampuan beradaptasi terhadap perubahan yang berada didalam lapas. Untuk menurunkan Tingkat kecemasan maka dilakukan alternatif dengan penggunaan psikoterapi diantaranya adalah terapi SEFT. SEFT adalah Terapi yang menggabungkan sistem energi tubuh dan spiritual dengan metode Tapping pada 18 titik kunci disepanjang 12 jalur energi tubuh. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Terapi SEFT Terhadap Tingkat Kecemasan pada Remaja dilapas. Desain yang digunakan dalam penelitian ini adalah one grup pre test - post test design. Variabel bebas adalah terapi SEFT. Variabel Terikat adalah Kecemasan Remaja. Sampel yang memiliki tingkat kecemasan berjumlah 15 orang yang ditentukan dengan teknik Sampling Aksidental. Data dikumpul menggunakan lembar observasi dan dianalisis dengan uji Wilcoxon Signed Ranks Test dengan tingkat signifikan a
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011