SKRIPSI

Penulis / NIM
MELISA ABRIANI GANI / 911417102
Program Studi
S1 - PENDIDIKAN EKONOMI
Pembimbing 1 / NIDN
Dr. H. ROSMAN ILATO, M.Pd / 0023046006
Pembimbing 2 / NIDN
Dr. ERMAN I. RAHIM, S.Pd., S.H., M.H. / 0024127004
Abstrak
ABSTRAK Melisa Abriani Gani 2021. Pengaruh Kondisi Sosial Ekonomi Orang Tua Terhadap Motivasi Belajar Siswa Pada Masa Pandemi Covid-19 Di Kelas VIII SMP Negeri 8 Kota Gorontalo tahun ajaran 2020/2021. Jurusan Pendidikan Ekonomi Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Gorontalo. Tujuan penelitian ini dilaksanakan untuk mengetahui pengaruh dari kondisi sosial ekonomi orang tua terhadap motivasi belajar siswa. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode ex post facto. Desain penelitian menggunakan desain korelasional. Sampel penelitian pada ini adalah siswa yang berjumlah 60 orang. Teknik pengumpulan data yang dilakukan berupa observasi, wawancara, dokumentasi dan angket. Teknik analisis data yang digunakan yaitu analisis regresi linear sederhana Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kondisi sosial ekonomi orang tua memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap motivasi belajar. Hal ini dilihat dari besaran pengaruh tersebut sebesar 12,5%, sedangkan sisanya dipengaruhi oleh faktor lain. Semakin tinggi pengaruh dari kondisi sosial ekonomi orang tua, maka semakin tinggi pula motivasi belajar. Namun sebaliknya turunnya pengaruh kondisi sosial ekonomi orang tua maka akan ikut menurun pula motivasi belajar dengan demikian meningkatnya motivasi belajar siswa dipengaruhi oleh kondisi sosial ekonomi orang tua. Kata Kunci : Kondisi Sosial Ekonomi, Motivasi Belajar.
Download berkas

ARSIP

2025
Skripsi tahun 2025
2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011