SKRIPSI

Penulis / NIM
ASRI MARTHA K. HARUN / 911418008
Program Studi
S1 - PENDIDIKAN EKONOMI
Pembimbing 1 / NIDN
Dr. MEYKO PANIGORO, S.Pd, M.Pd / 0024057903
Pembimbing 2 / NIDN
ARDIANSYAH, S.Pd., M.Pd / 0027088903
Abstrak
ABSTRAK Asri Martha K. Harun. 911418008. Analisis dampak Penggunaan Media Pembelajaran Power Point Pada Mata Pelajaran Ekonomi Terhadap Minat Dan Prestasi Belajar Siswa X Akuntansi Di Smk Negeri 5 Kota Gorontalo. Skripsi Program Studi S1 Pendidikan Ekonomi. Jurusan Pendidikan Ekonomi, Fakultas Ekonomi, Unuversitas Negeri Gorontalo. Hasil penelitian ini dibawah bimbingan Ibu Dr. Meyko Panigoro, Spd, M.Pd dan Bapak Ardiansyah, S.Pd, M.Pd. Program Studi S1 Pendidikan Ekonomi. Jurusan Pendidikan Ekonomi, Fakultas Ekonomi, Unuversitas Negeri Gorontalo. Tujuan penelitian ini adalah (1) untuk mengetahui bagaimana pelaksanaan pembelajaran mengunakan media power point terhadap prestasi belajar siwa kelas x akuntansi SMK Negeri 5 Gorontalo (2) untuk mengetahui Faktor-faktor apa saja yang mempebgaruhi pembelajaran menggunakan media power point oleh guru mata pelajaran ekonomi bisnis di SMK Negeri 5 Kota Gorontalo Metode penelitian yang menggunakanpendekatan kualitatif. Sumber data yang digunakan adalah data primer dan sekunder. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan teknik wawancara, observasi dan dokumentasi. Teknik keabsahan data dilakukan dengan teknik triagulasi. Teknik analisis data dilakukan melalui pengumpulan data, penyajian data, redukasi data dan penarikan kesimpulan. Presedur penelitian yang digunakan yaitu tahap pra lapangan, tahap kerjaan lapangan, dan tahap analisis data. berdasarkan hasil pembahasan media power point berpengaruh untuk meningkatkan minat dan prestasi belajar siswa kelas x SMK Negeri 5 Kota.Bahwa media pembelajaran power point terhadap minat dan prestasi belajar siswa mampu membuat hasil belajar menjadi lebih baik, digunakan dalam pembelajaran sebab itu pentingnya kesadaran dari dalam diri tenaga pengajar untuk lebih inovasi dan produktif dalam menyajikan materi kepada siswa dalam memilih dan mengunakan media pembelajaran yang dapat menjadi inovasi bagi siswa. Pengembangan lebih lamjut diharapkan media power point menjadi media yang lebih interaktif. Faktor pendukung yaitu kesiapan sekolah, sarana dan prasarana yang ada disekolah, dan kesiapan LCD untuk proses pembelajaran mengunakan media pembelajaran seperti power point. Kata kunci : Dampak Pengunaan Media Power Point Pada Mata Pelajaran Ekonomi
Download berkas

ARSIP

2025
Skripsi tahun 2025
2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011