SKRIPSI

Penulis / NIM
AYUDIA POLOALO / 911418124
Program Studi
S1 - PENDIDIKAN EKONOMI
Pembimbing 1 / NIDN
Dr. USMAN MOONTI, M.Si / 0020115908
Pembimbing 2 / NIDN
ARDIANSYAH, S.Pd., M.Pd / 0027088903
Abstrak
Ayudia Poloalo. 911418124. Penggunaan Absensi Fingerprint Bagi Disiplin Tenaga Pendidik Di Madrasah Aliyah Muhammadiyah Isimu Kabupaten Gotrontalo, Skripsi Program studi S1 Pendidikan Ekonomi. Jurusan Pendidikan Ekonomi, Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Gorontalo. Hasil penelitian ini dibawah bimbingan Bapak Dr. Usman Moonti, M.Si dan Bapak Ardiansyah, S.Pd, M.Pd. Program Studi S1 Pendidikan Ekonomi. Jurusan Pendidikan Ekonomi, Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Gorontalo. Tujuan penelitian ini adalah (1) untuk mengetahui bagaimana penerapan absensi fingerprint dalam mendisiplinkan tenaga pendidik terutama dalam disiplin waktu (2) unutuk mengetahui faktor yang dapat mempengaruhi kedisiplinan tenaga pendidik di Madrasah Aliyah Muhammadiyah Isimu Kabupaten Gorontalo Metode penelitian yang menggunakan pendekatan kualitatif. Dengan sumber data adalah data primer dan data sekunder. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah teknik wawancara, observasi dan dokumentasi. Berdasarkan hasil pembahasan menunjukan bahwa penggunaan absensi fingerprint di Madrasah Aliyah Muhammadiyah Isimu Kabupaten Gorontalo sudah baik terlebih dalam mendisiplinkan tenaga pendidik terutama dalam disiplin kehadiran, hal ini bisa dilihat dari ketepatan waktu tenaga pendidik dalam melakukan absensi dengan menggunakan absensi fingerprint,hal ini dikarenakan mesin absensi fingerprint sudah diatur waktu kedatangan dan waktu keluar sehingga membuat tenaga pendidik harus datang tepat waktu untuk melakukan absensi. Kata Kunci : Penggunaan Absensi Fingerprint, Disiplin Tenaga Pendidik
Download berkas

ARSIP

2025
Skripsi tahun 2025
2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011