SKRIPSI

Penulis / NIM
MARTJELINA BOTUTIHE / 912418046
Program Studi
S1 - EKONOMI PEMBANGUNAN
Pembimbing 1 / NIDN
SRI INDRIYANI S DAI, SE, ME / 0024018402
Pembimbing 2 / NIDN
Dr FRAHMAWATI BUMULO, SE.M.Si / 0031127801
Abstrak
Martjelina Botutihe, 2022. Ãยข�Å"Analisis Strategi Pengembangan UMKM Industri Kreatif dalam Menunjang Perekonomian Masyarakat Pesisir Bone Bolango ( Studi pada UMKM Ekonomi Kreatif Kabupaten Bone Bolango) dengan Pembimbing I Sri Indriyani S. Dai, SE, ME. dan Pembimbing II Dr. Frahmawati Bumulo, SE.,M.Si Penelitian ini bertujuan : (1) untuk mengetahui bagaimana kapasitas SDM kelembagaan masyarakat pesisir dan sarana yang menunjang perekonomian masyarakat pesisir. (2). untuk mengetahui strategi yang tepat untuk pengembangan UMKM di wilayah pesisir Kabupaten Bone Bolango. Penelitian ini menggunankan metode penelitian kuantitatif dengan menyebarkan angket kepada 15 orang pelaku industri UMKM kreatif. Untuk mengenalis keseluran data tersebut digunakan analisis SWOT dengan mengembangkan empat tipe alternatif strategi yaitu SO (Strengths-Opportunities), strategi WO (Weaknesses-Opportunities), strategi ST (strengths-threats), dan strategi WT (Weaknesses-Threats). Hasil Penelitian ini menunjukan (1), posisi Kuadran pada matriks SWOT yaitu berada pada kuadran IV yaitu mendukung strategi bertahan (defensif) dengan titik koordinat diagram SWOT adalah (-0,65; -1,53). (2). strategi WT yang direkomendasikan yaitu : meningkatkan knowledge SDM UMKM baik dibidang produksi,pemasaran, maupun marketing, serta teknologi Memotivasi pelaku UMKM untuk terus Mengembangkan usahanya, dan Memanfaatkan fasilitas pinjaman untuk untuk pengembangan usaha. Key word : UMKM, Industri kreatif, masyarakat pesisir
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011