SKRIPSI

Penulis / NIM
FITRAH APRILIA HALA / 921409043
Program Studi
S1 - AKUNTANSI
Pembimbing 1 / NIDN
ZULKIFLI BOKIU, SE.Ak, M.Si / 0019057204
Pembimbing 2 / NIDN
LUKMAN PAKAYA, S.Pd,. MSA / 0010097103
Abstrak

Fitrah Aprilia Hala. 2014. Skripsi. Pengaruh Profitabilitas Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Makanan Dan Minuman Yang Terdaftar DI Bursa Efek Indonesia. Program Study S1 Akuntansi. Jurusan Akuntansi. Pembimbing I : Zulkifli Bokiu SE, Ak, M.Si Dan pembimbing II : Lukman Pakaya, S.Pd, MSA.

penelitian ini dilakukan untuk menganalisis apakah pengaruh profitabilitas yang terdiri dari Return On Asset (ROA), return On Investment (ROI), Return On Equity (ROE), memiliki pengaruh terhadap harga saham pada perusahaan makanan dan minuman yang terdaftar di bursa efek indonesia (BEI) selama periode tahun 2008-2011. secara bersama-sama tingkat profitabilitas perusahaan ROA, ROI, ROE berpengaruh terhadap harga saham perusahaan. secara parsial nilai ROA berpengaruh secara signifikan terhadap harga saham dan bersifat positif, nilai ROE berpengaruh secara signifikan terhadap harga saham yang bersifat negatif, dan ROI berpengaruh secara signifikan terhadap harga saham dan bersifat positif.

kata Kunci : Profitabilitas, Harga Saham, Laporan Keuangan

Download berkas

ARSIP

2025
Skripsi tahun 2025
2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011