SKRIPSI

Penulis / NIM
ARIANTO SAPENI / 921410162
Program Studi
S1 - AKUNTANSI
Pembimbing 1 / NIDN
IMRAN ROSMAN HAMBALI, S.Pd., SE., MSA / 0023087004
Pembimbing 2 / NIDN
LA ODE RASULI, S.Pd., SE., MSA / 0007057701
Abstrak
Arianto Sapeni. 921 410 162. 2015. Pengaruh Sistem Akuntansi Instansi Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pada Pemerintah Kabupaten Bone Bolango. Skripsi Program Studi S1 Akuntansi, Jurusan Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis. Universitas Negeri Gorontalo, dibawah bimbingan Bapak Imran R. Hambali, S.Pd., SE, M.SA dan Bapak Laode Rasuli S.Pd., SE., M.SA. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh dari Pengaruh Sistem Akuntansi Instansi terhadap Kualitas Laporan Keuanga. Data dalam penelitian ini didapatkan dengan menyebar kusioner penelitian kepada responden, sehingga data dalam penelitian ini data primer. Jumlah populasi sebanyak 383 orang dan sampel sebanyak 73 orang. Data diolah dengan menggunakan bantuan Program SPSS 21 Hasil penelitian ini menunjukan bahwa sistem akuntansi instansi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kualitas laporan keuangan instansi pada Kabupaten Bone Bolango. Dapat pula dilihat babhwa kemampuan variabel-variabel bebas dalam menjelaskan variabel terikat masih kurang baik yakni sebesar 19,5%. Variabel terikat dalam penelitian ini didominasi oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini. Kata Kunci: Sistem Akuntansi Instansi, Kualitas Laporan Keuangan
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011