SKRIPSI

Penulis / NIM
NABILLA ABDUL GAWI / 921414190
Program Studi
S1 - AKUNTANSI
Pembimbing 1 / NIDN
SAHMIN NOHOLO, SE, MM / 0017066704
Pembimbing 2 / NIDN
LUKMAN PAKAYA, S.Pd,. MSA / 0010097103
Abstrak
ABSTRAK Nabilla Abdul Gawi. 921 414 190. 2018. AnalisisKemampuanKeuangan Daerah DalamMembiayaiBelanja Daerah Di KabupatenBoalemo(studikasus BKAD KabupatenBoalemo)Skripsi Program Studi S1 Akuntansi, JurusanAkuntansi, FakultasEkonomi.UniversitasNegeriGorontalo, dibawahbimbingan Bapak Sahmin Noholo, SE, MM dan Bapak Lukman Pakaya, S.Pd, MSA PenelitianinibertujuanuntukmengetahuisejauhmanatingkatkemampuankeuangandikabupatenBoalemoterhadapbiayabelanjadaerah.Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan menggunakan datasekunderdan data primer yang diperoleh dari mengakses situs direktorat jendral perimbangan keuangan. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini yakni dengan menghitung rasio kinerja keuangan daerah Kabupaten Boalemo Hasilpenelitianini menunjukanbahwakemampuan keuangan daerah khususnya untuk aspek pendapatan sudah baik yang ditunjukan dari rasio efektivitas pendapatan asli daerah dan pertumbuhan pendapatan asli daerah yang baik. Namun dalam membiayai belaja daerah belumlah optimal karena Kabupaten Boalemo memiliki tingkat rasio kemandirian yang sangat rendah yang didukung dengan desentralisasi fiskal yang rendah serta ketergantungan transfer dari pemerintah pusat dan provinsi yang masih mendominasi struktur pendapatan daerah, terlebih lagi belanja daerah yang terus mengalami kenaikan dengan grade yang kurang efisien karena realisasi lebih besar dari anggaran serta adanya alokasi dari belanja pembangunan yang belum begitu optimal sehingga dampak ke pendapatan atas pembangunan sarana dan prasarana tersebut belum begitu optimal. Kata Kunci:Pendapatan Asli Daerah, Belanja Daerah
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011