SKRIPSI

Penulis / NIM
SUTANTI AMIN RAHIM / 921418046
Program Studi
S1 - AKUNTANSI
Pembimbing 1 / NIDN
AMIR LUKUM, S.Pd,. MSA / 0001058402
Pembimbing 2 / NIDN
AYU RAKHMA WURYANDINI, SE., MSA / 0917028204
Abstrak
ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penerapan sistem informasi akuntansi berbasis android pada CV Semoga Jaya Makmur. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif deskriptif. Dengan menggunakan sumber data primer. Metode pengumpulan data yang dilakukan yaitu dengan cara observasi, wawancara, serta dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pada CV Semoga Jaya Makmur masih menggunakan model pencatatan akuntansi secara sederhana atau dalam artian belum ada penerapan sistem secara otomatis, sehingga hal ini dapat menyulitkan di dalam mengontrol setiap transaksi yang terjadi pada CV Semoga Jaya Makmur, dan menyulitkan dalam menentukan secara pasti setiap pendapatan ataupun keuntungan bersih yang diperoleh oleh CV Semoga Jaya Makmur. Sehingga dalam penelitian ini menyarankan kepada CV Semoga Jaya Makmur untuk dapat melakukan penerapan sistem secara otomatis berbasis android dalam sebuah aplikasi Sistem informasi aplikasi pencatatan informasi keuangan atau sering dikenal dengan SIAPIK untuk dapat memudahkan CV Semoga Jaya Makmur dalam pencatatan transaksi keuangan. Kata Kunci : Sistem Informasi Akuntansi
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011