SKRIPSI

Penulis / NIM
AGUS GOBEL / 931409075
Program Studi
S1 - MANAJEMEN
Pembimbing 1 / NIDN
HAIS DAMA, SE, M.Si / 0005037306
Pembimbing 2 / NIDN
MOHAMMAD AGUSSALIM MONOARFA, SE, MM / 0017088001
Abstrak
Agus Gobel, NIM 931 409 075. 2015. "Pengaruh Rasio Likuiditas Terhadap Harga Saham Pada PT.Cahaya Kalbar Tbk". Skripsi, Program Studi S - 1 Manajemen Jurusan Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Negeri Gorontalo. Dibawah bimbingan Hais Dama, SE., M.Si selaku pembimbing 1 dan Moh. Agussalim Monoarfa,SE.,MM selaku pembimbing II. Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar pengaruh Rasio Likuiditas terhadap Harga Saham pada PT.Cahaya Kalbar.Tbk metode yang digunakan pada penelitian ini adadalah metode kuantitatif. Variabel Independennya adlah rasio likuiditas dan variabel dependennya adalah Harga Saham. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder, dan untuk menganalisis data menggunakan analisis Regresi Berganda. Hasil Penelitian berdarkan uji T, menunjukan secara Parsial Curent Ratio, Quick Ratio dan cash aratio berpengaruh signifikan terhadp harga saham. Sedangkan berdasrkan Uji F rasio likuiditas berpengaruh secara simultan terhadap Harga Saham. Hal ini dapat terlihat pada koefisien determinasi X terhadap Y menunjukan pengaruh sebesar 51% dan sisanya 49% dipengaruhi oleh variabel lain. Kata Kunci: Rasio Likuiditas, Harga Saham
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011