SKRIPSI

Penulis / NIM
NOVITA N. TUMULO / 931410058
Program Studi
S1 - MANAJEMEN
Pembimbing 1 / NIDN
Dra. IRINA POPOI, M.Pd / 0028026007
Pembimbing 2 / NIDN
MELAN ANGRIANI ASNAWI, S.Pd., M.Si / 0020038203
Abstrak
ABSTRAK Novita N. Tumulo. 931 410 058. 2014. PengaruhKompensasiTerhadapKinerjaKaryawanPada PT KarsaUtama Mall Gorontalo. Skripsi Program Studi S1 Manajemen, JurusanManajemen, FakultasEkonomidanBisnis. UniversitasNegeriGorontalo, dibawahbimbinganIbuDra. Irina Popoi, S.Pd,.M.Pdselakupembimbing I danIbuMelan A. Asnawi, S.Pd,.M.Siselakupembimbing II. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Besarnya Pengaruh Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT karsa Utama Mall Gorontalo. Penelitian ini menggunakan metodekuantitatif. Metodeinidigunakanuntukmeramalkanpengaruh antaravariabel yang satudenganvariabel yang lain, dalampenelitianiniyaituvariabelX (kompensasi) merupakanvariabelindependen (bebas) danvariabel Y ( kinerjakaryawan) merupakanvariabeldependen (terikat). Instrument yang digunakanadalah data primer sertauntukmenganalisis data digunakananalisisregresi linier sederhana. Berdasarkan hasilpenelitianmakadapatdiambilkesimpulanbahwaterdapatpengaruh yang signifikanantarakompensasiterhadapkinerjakaryawanpada PT KarsaUtama Mall Gorontalodenganhasilujidiperolehpersamaanregresi linier yaituY= 13,234 + 0,696 Xdenganpengujianhipotesisdiperolehnilaithitung=5,890, denganmenggunakanbatassignifikan = 0,05didapatttabel= 2,024. Darihasiltersebutmakacriteriapengujianyaituthitung>ttabelyang artinya H0 ditolak H1 diterima. Dengandemikianhipotesisuji t variabelkompensasimemilikipengaruhsignifikanterhadapkinerjakaryawandankoefisiendeterminasisebesar 0,477 yang artinyaterdapatpengaruhkompensasiterhadapkinerjakaryawansebesar 47,7%sedangkanselebihnya 52,3% dipengaruhiolehvariabel lain yang tidaktermasukdalampenelitianini seperti motivasi dan gaya kepemimpinan. Kata Kunci: Kompensasi, kinerjakaryawan
Download berkas

ARSIP

2025
Skripsi tahun 2025
2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011