SKRIPSI

Penulis / NIM
FITRIYANTI ADIKO / 931411119
Program Studi
S1 - MANAJEMEN
Pembimbing 1 / NIDN
Drs. RUSLI ISA, M.Si / 0006076604
Pembimbing 2 / NIDN
YULINDA L ISMAIL, M.Si / 0004077603
Abstrak
ABSTRAK FitriyantiAdiko. 931 411 119.2018. Pengaruh Inovasi ProdukTerhadap Keputusan Pembelian Pada Mirna Meubel Kota Gorontalo.Skripsi Program Studi S1 Manajemen, Jurusan Manajemen, FakultasEkonomi. Universitas Negeri Gorontalo, dibawah bimbingan Bapak Drs. Rusli Isa, M.Si,danIbu Yulinda L. Ismail, S.Pd, M.Si. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Inovasi Produk Terhadap Keputusan Pembelian Pada Mirna Meubel Kota Gorontalo.Data dalam penelitian ini yakni data primer yang diperoleh dengan cara menyebarkan kuesiiner penelitian kepada konsumen Mirna Mebel Gorontalo. Populasi dalam penelitian ini sebanyak 304 orang konsumen dengan metode penentuan sampel menggunakan rumus slovin serta pengambilan sampel menggunakan Accidental Sampling Sebesar 75 Responden.Analisis data menggunakanregresi linear sederhana Hasil Penelitian menunjukan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan dari inovasi produk furniture terhadap keputusan pembelian.Untuk itu perlunya inovasi pada produk furniture dalam rangka untuk meningkatkankeputusan pembelian atas produk furniture MirnaMeubel Kota Gorontalo.Hasil R Square adalah sebesar 0,480.Nilai ini menunjukan bahwa sebesar 48,0% variabilitas keputusan pembelian produk furniture di MirnaMeubel Kota Gorontalo dapat dijelaskan oleh kualitas dari produk atas produk furniture, sedangkan sisanya sebesar 52,0% dapat dijelaskan oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini Kata Kunci: Inovasi Produk, Keputusan Pembelian
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011