SKRIPSI

Penulis / NIM
ACHMAD RENALDI SAPUTRA ILLY / 931418201
Program Studi
S1 - MANAJEMEN
Pembimbing 1 / NIDN
YAYU ISYANA D. PONGOLIU, SE., M.Sc / 0004018303
Pembimbing 2 / NIDN
DEWI INDRAYANI HAMIN, SE., MM / 0012038101
Abstrak
Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui seberapa besar tingkat literasi keuangan masyarakat yang berada di daerah pertambangan Suwawa Timur. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kuantitatif dengan menggunakan data primer yang didapatkan dari pembagian kuesioner. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah teknik lemeshow dengan jumlah 96 responden. Data yang didapatkan kemudian diolah menggunakan metode analisis deskriptif untuk mengetahui apakah tingkat literasi masyarakat disana berada pada tingkat rendah, sedang atau tinggi, dan menggunakan metode analisis one way anova untuk mengetahui apakah ada perbedaan tingkat literasi masyarakat disana berdasarkan gender, umur, pendidikan, dan tingkat pendapatan. Hasil menunjukan bahwa tingkat literasi keuangan masyarakat yang berada di daerah per-tambangan Suwawa Timur sudah berada di tingkat sedang, kemudian terdapat perbedaan yang tidak signifikan terhadap tingkat literasi masyarakat disana berdasarkan gender, umur, pendidi-kan, dan tingkat pendapatan. Keywords: Literasi Keuangan, Financial Attitude, Financial Behavior, Financial Knowledge
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011