SKRIPSI

Penulis / NIM
ASNI LAMATENGGO / 932309062
Program Studi
D3 - ADMINISTRASI PERKANTORAN
Pembimbing 1 / NIDN
Prof. Dr. YULIANTO KADJI, M.Si / 0013076704
Pembimbing 2 / NIDN
HERWIN MOPANGGA, SE, M.Si / 0024037803
Abstrak
ABSTRAK Asni Lamatenggo, Nim : 932 309 062. Disiplin kerja pegawai di Dinas Kesehatan Provinsi Gorontalo. Di bawa bimbingan Bapak Prof. Dr. Yulianto Kadji, M.si., dan Bapak Herwin Mopangga, SE.,M.si.,Program studi DIII Administrasi Perkantoran Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Negeri Gorontalo 2013 Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana disiplin kerja pegawai di Dinas Kesehatan Provinsi Gorontalo. Data yang diperoleh ini adalah bersumber dari Dinas Kesehatan. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik observasi dan wawancara yang didukung oleh sumber data primer berupa hasil wawancara dan data sekunder berupa literatur yang ada relevan dengan masalah yang diteliti yang selanjutnya di analisis menggunakan analisis deskritif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa disiplin kerja pegawai pada Dinas Kesehatan bahwa disiplin pegawai di Dinas Kesehatan masih belum optimal. Terlihat bahwa masih terdapat sebagian pegawai yang tidak dapat melaksanakan pekerjaannya dengan baik selain itu masih ada juga pegawai yang sering datang terlambat dan pulang sebelum waktunya.
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011