SKRIPSI

Penulis / NIM
NURFADLUN USMAN / 932309088
Program Studi
D3 - ADMINISTRASI PERKANTORAN
Pembimbing 1 / NIDN
Dra. IRINA POPOI, M.Pd / 0028026007
Pembimbing 2 / NIDN
FITRI HADI YULIA AKIB, SE, ME / 0025078201
Abstrak
Abstrak Nurfadlun Usman. Efektifitas Kerja Pegawai Pada Kantor Wilayah Badan Pertanahan Nasional Provinsi Gorontalo, Kota Utara Kota Gorontalo. Dibawah bimbingan Ibu Dra.Irina Popoi, S.pd.,M.pd dan Ibu Fitri Hadi Yulia Akib, SE.ME. Program Studi DIII Administrasi Perkantoran. Jurusan Manejemen. Dan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Negeri Gorontalo. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui secara jelas tentang efektifitas dan sistem kerja pegawai dalam melaksanakan kinerjanya di Kantor Wilayah Badan Pertanahan Nasional Provinsi Gorontalo. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif, sehingga peneliti sebagai pelaku utama terlibat langsung dalam pengumpulan data melalui teknik observasi, wawancara, dan dokumentasi sehingga data - data yang dikumpulkan benar –benar akurat sesuai dengan keebutuhan penelitian. Teknik Analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah menggunakan Analisis Deskriptif yaitu dengan menganalisis kemudahan dikembangkan melalui teori – teori yang sesuai masalah yang diteliti. Berdasarkan hasil penelitian pada Kantor Badan Pertanahan Nasional Provinsi Gorontalo bahwa Efektifitas Kerja Pegawai masih belum optimal dan kurangnya disiplin dan tanggung jawab.
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011