SKRIPSI

Penulis / NIM
RIVAI ALAMRI / 932309104
Program Studi
D3 - ADMINISTRASI PERKANTORAN
Pembimbing 1 / NIDN
SUPARDI NANI, SE., M.Si / 0017077601
Pembimbing 2 / NIDN
SRI INDRIYANI S DAI, SE, ME / 0024018402
Abstrak
ABSTRAK RIVAI ALAMARI, Nim 932 309 104. Karya Tulis Kinerja Pegawai Pada Badan Koordinasi Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Kota Gorontalo. Dibawah ini bimbingan Bapak Supardi Nani, SE. Msi Selaku Pembimbing I dan Ibu Sri Indriyani S. Dai, SE, ME Selaku Pembimbing II. Program Studi DIII Administrasi Perkantoran Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Negeri Gorontalo. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui sejauh mana kinerja pegawai didalam melaksanakan tugasnya,serta kendala yang dihadapi dalam kinerja pegawai. Adapun teknik yang digunakan dalam penelitian ini yakni penjelasan yang releven dengan kondisi objek penelitian. Berdasarkan hasil penelitian, diperoleh data bahwa pada Badan Koordinasi Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Kota Gorontalo masih belum memiliki kinerja yang baik didalam meaksanakan tugas. Kendala-kendala yang mempengaruhi kinerja pegawai diantaranya kurangnya sumber daya manusia serta sarana dan prasarana yang masih kurang, sehingga sangat berpengaruhi pada jalannya kegiatan. Kata Kunci : Kinerja Pegawai.
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011