SKRIPSI

Penulis / NIM
HAS'NUR TAMBENGI / 932310103
Program Studi
D3 - ADMINISTRASI PERKANTORAN
Pembimbing 1 / NIDN
Dr. H. WALIDUN HUSAIN, M.Si / 0003085505
Pembimbing 2 / NIDN
Dr IRAWATY IGIRISA, M.Si / 0028097104
Abstrak
ABSTRAK Hasnur Tambengi, 932310103 . Motivasi Kerja Pegawai Pada Kantor Badan Pusat Statistik Provinsi Gorontalo. Di bawah bimbingan Bapak Dr. H. Walidun Husain, M.Si dan Ibu Dr. Irawaty Igrisa, S.Pd. M.Si. Jalur makalah Program Studi D III Adminstrasi Perkantoran Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisinis Universitas Negeri Gorontalo. Tujuan yang diangkat dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana keadaan motivasi kerja pegawai pada khususnya pada Bidang Statistik Produksi, faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi motivasi kerja, dan uapaya-upaya apa yang dilakukan untuk meningkatkan motivasi kerja pegawai. Penelitian ini bertujuan untuk menganalis adanya faktor-faktor yang menyebabkan rendahnya motivasi kerja pegawai pada Kantor Badan Pusat Statistik Provinsi Grorontalo Dalam penelitian ini peneliti berperan sebagai instrumen utama yang terlibat langsung dalam observasi dan wawancara, sehingga data yang dikumpulkan benar-benar akurat sesuai kebutuhan peneliti. Dalam pengumpulan data peneliti menggunakan teknik observasi dan wawancara yang di dukung oleh sumber data primer dan data sekunder berupa literatur yang ada kaitannya dengan masalah yang di teliti, serta analisis yang digunakan terhadap data yang terkumpul adalah analisis deskiriptif. Berdasarkan hasil penelitian pada Kantor Badan Narkotika Nasional Provinsi Gorontalo dapat disimpulkan bahwa; Motivasi Kerja Pegawai pada Kantor Badan Pusat Staitstik provinsi Gorontalo msih relatif rendah. Hal ini disebabkan oleh insentif yang dibayarkan kepada pegawai sering terlambat dan kurangnya pemberian reward atau penghargaan terhadap pegawai yang menunjukan prestasi kerja. Dan upaya-upaya yang dilakukan untuk meningkatkan motivasi kerja yaitu: 1) Komunikasi dan Perhatian Pimpinan, 2) Menanamkan Rasa Kebersamaan, dan 3) Menerapkan Rasa Ikutserta Memiliki. Kata Kunci: Motivasi Kerja
Download berkas

ARSIP

2024
Skripsi tahun 2024
2023
Skripsi tahun 2023
2022
Skripsi tahun 2022
2021
Skripsi tahun 2021
2020
Skripsi tahun 2020
2019
Skripsi tahun 2019
2018
Skripsi tahun 2018
2017
Skripsi tahun 2017
2016
Skripsi tahun 2016
2015
Skripsi tahun 2015
2014
Skripsi tahun 2014
2013
Skripsi tahun 2013
2012
Skripsi tahun 2012
2011
Skripsi tahun 2011