SCIENTIFIC WORK

Author
Rusmin Husain
Subject
- Ilmu Sosial
Abstract
Untuk mengatasi masalah kemiskinan dan pengangguran, kapasitas laju pertumbuhan harus lebih tinggi dari laju inflasi, sehingga kenaikan pendapatan secara riil meningkat. Pengangguran dan kemiskinan juga dapat diturunkan. Demikian pula kualitas pertumbuhan yan dicapai juga akan mempengaruhi tingkat penyerapan tenaga kerja. Jika kualitas pertumbuhan yang dicapai lebih banyak ditopang oleh konsumsi daripada ekspor, investasi dan sektor industri juga lebih padat modal, maka kemampuan menyerap pengangguran menjadi rendah. Namun, yang tidak kalah penting adalah bagaimana kualirtas pertumbuhan yang dicapai dapat mengurangi ketimpangan pemdapatan antargolongan masyarakat atau gini ratio.
Publisher
Ideas Publishing
Contributor
Biaya Sendiri
Publish
2017
Material Type
ARTIKEL
Right
-
This files has been downloaded 3938 times
Download