SCIENTIFIC WORK

Author
Sukarman Kamuli
Subject
- Ilmu Sosial
Abstract
Abstrak: Dalam mengoptimal roda organisasi diperlukan perencanaan pegawai yang optimal melalui prosedure dan mekanisme yang selektif, sehingga mampu mempertahankan keberadaannya dimasa yang akan datang. Kemampuan mempertahankan diri tersebut harus ditopang oleh pegawai yang bersumber daya, disamping peralatan lainnya seperti money, material, machine, metohod, dan market. Perencanaan pegawai atau SDM dalam organisasi adalah serangkaian kegiatan atau aktivitas yang dilakukan secara sistematis dan strategis yang berkaitan dengan peramalan kebutuhan tenaga kerja/pegawai dimasa yang akan datang dalam suatu organisasi (publik, bisnis) dengan menggunakan sumber informasi yang tepat guna penyediaan tenaga kerja dalam jumlah dan kualitas sesuai yang dibutuhkan Kata-kata kunci: Perencanaan pegawai, manajemen, dan organisasi
Publisher
Ikatan Mahasiswa Pascasarjana & Alumni Gorontalo
Contributor
-
Publish
2009
Material Type
ARTIKEL
Right
-
This files has been downloaded 5180 times
Download